Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Kejadian 3:5

3:5 tetapi Allah mengetahui, bahwa pada waktu kamu memakannya matamu akan terbuka, dan kamu akan menjadi seperti Allah, tahu tentang yang baik dan yang jahat."

Ulangan 28:34

28:34 Engkau akan menjadi gila karena apa yang dilihat matamu.

Ulangan 28:2

28:2 Segala berkat ini akan datang kepadamu dan menjadi bagianmu, jika engkau mendengarkan suara TUHAN, Allahmu:

Kisah Para Rasul 6:1

Tujuh orang dipilih untuk melayani orang miskin
6:1 Pada masa itu, ketika jumlah murid makin bertambah, timbullah sungut-sungut di antara orang-orang Yahudi yang berbahasa Yunani terhadap orang-orang Ibrani, karena pembagian kepada janda-janda mereka diabaikan dalam pelayanan sehari-hari.

Lukas 16:23

16:23 Orang kaya itu juga mati, lalu dikubur. Dan sementara ia menderita sengsara di alam maut ia memandang ke atas, dan dari jauh dilihatnya Abraham, dan Lazarus duduk di pangkuannya.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Gen 3:5,De 28:34,2Ki 6:20,Lu 16:23
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)