Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Imamat 7:19

7:19 Bila daging itu kena kepada sesuatu yang najis, janganlah dimakan, tetapi haruslah dibakar habis dengan api. Tiap-tiap orang yang tahir boleh memakan dari daging korban itu.

Imamat 19:34

19:34 Orang asing yang tinggal padamu harus sama bagimu seperti orang Israel asli dari antaramu, kasihilah dia seperti dirimu sendiri, karena kamu juga orang asing dahulu di tanah Mesir; Akulah TUHAN, Allahmu.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Im 7:19 19:34
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)