Yesaya 55:13
55:13 Sebagai ganti semak duri akan tumbuh pohon sanobar, dan sebagai ganti kecubung
akan tumbuh pohon murad,
dan itu akan terjadi sebagai kemasyhuran
bagi TUHAN, sebagai tanda abadi yang tidak akan lenyap.
Wahyu 3:5
3:5 Barangsiapa menang, ia akan dikenakan pakaian putih yang demikian; Aku tidak akan menghapus namanya dari kitab kehidupan, melainkan Aku akan mengaku namanya di hadapan Bapa-Ku dan di hadapan para malaikat-Nya.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Isa 55:13,Re 3:5
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)