Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Keluaran 12:46

12:46 Paskah itu harus dimakan dalam satu rumah juga; tidak boleh kaubawa sedikitpun dari daging itu keluar rumah; satu tulangpun tidak boleh kamu patahkan.

Bilangan 9:12

9:12 Janganlah mereka meninggalkan sebagian dari padanya sampai pagi, dan satu tulangpun tidak boleh dipatahkan mereka. Menurut segala ketetapan Paskah haruslah mereka merayakannya.

Mazmur 34:21

34:21 (34-22) Kemalangan akan mematikan orang fasik, dan siapa yang membenci orang benar akan menanggung hukuman.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kel 12:46,Bil 9:12,Mazm 34:21
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)