Keluaran 34:7
34:7 yang meneguhkan kasih setia-Nya kepada beribu-ribu
orang, yang mengampuni kesalahan, pelanggaran dan dosa;
tetapi tidaklah sekali-kali membebaskan orang yang bersalah dari hukuman,
yang membalaskan kesalahan bapa kepada anak-anaknya
dan cucunya, kepada keturunan
yang ketiga dan keempat."
Keluaran 34:2
34:2 Bersiaplah menjelang pagi dan naiklah pada waktu pagi ke atas gunung Sinai;
berdirilah di sana menghadap Aku di puncak gunung itu.
1 Samuel 24:14
24:14 (24-15) Terhadap siapakah raja Israel keluar berperang? Siapakah yang kaukejar? Anjing mati!
Seekor kutu
saja!
Yeremia 42:12
42:12 Aku akan membuat kamu mendapat belas kasihan
, sehingga ia merasa belas kasihan kepadamu dan membiarkan kamu tinggal di tanahmu.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kel 34:7,2Sam 24:14,Yer 42:12
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)