Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Kisah Para Rasul 7:51

7:51 Hai orang-orang yang keras kepala dan yang tidak bersunat hati dan telinga, kamu selalu menentang Roh Kudus, sama seperti nenek moyangmu, demikian juga kamu.

Kisah Para Rasul 15:10

15:10 Kalau demikian, mengapa kamu mau mencobai Allah dengan meletakkan pada tengkuk murid-murid itu suatu kuk, yang tidak dapat dipikul, baik oleh nenek moyang kita maupun oleh kita sendiri?

Kisah Para Rasul 22:14

22:14 Lalu katanya: Allah nenek moyang kita telah menetapkan engkau untuk mengetahui kehendak-Nya, untuk melihat Yang Benar dan untuk mendengar suara yang keluar dari mulut-Nya.

Kisah Para Rasul 7:32

7:32 Akulah Allah nenek moyangmu, Allah Abraham, Ishak dan Yakub. Maka gemetarlah Musa, dan ia tidak berani lagi melihatnya.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kis 7:51 15:10 22:14 7:32
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)