Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Lukas 1:29

1:29 Maria terkejut mendengar perkataan itu, lalu bertanya di dalam hatinya, apakah arti salam itu.

Lukas 23:20

23:20 Sekali lagi Pilatus berbicara dengan suara keras kepada mereka, karena ia ingin melepaskan Yesus.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 1:29 23:20
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)