Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Lukas 1:72

1:72 untuk menunjukkan rahmat-Nya kepada nenek moyang kita dan mengingat akan perjanjian-Nya yang kudus,

Lukas 6:18

6:18 Mereka datang untuk mendengarkan Dia dan untuk disembuhkan dari penyakit mereka; juga mereka yang dirasuk oleh roh-roh jahat beroleh kesembuhan.

Lukas 8:31

8:31 Lalu setan-setan itu memohon kepada Yesus, supaya Ia jangan memerintahkan mereka masuk ke dalam jurang maut.

Lukas 9:30

9:30 Dan tampaklah dua orang berbicara dengan Dia, yaitu Musa dan Elia.

Lukas 9:47

9:47 Tetapi Yesus mengetahui pikiran mereka. Karena itu Ia mengambil seorang anak kecil dan menempatkannya di samping-Nya,

Lukas 18:9

Perumpamaan tentang orang Farisi dengan pemungut cukai
18:9 Dan kepada beberapa orang yang menganggap dirinya benar dan memandang rendah semua orang lain, Yesus mengatakan perumpamaan ini:

Lukas 19:32

19:32 Lalu pergilah mereka yang disuruh itu, dan mereka mendapati segala sesuatu seperti yang telah dikatakan Yesus.

Lukas 22:17

22:17 Kemudian Ia mengambil sebuah cawan, mengucap syukur, lalu berkata: "Ambillah ini dan bagikanlah di antara kamu.

Lukas 22:45

22:45 Lalu Ia bangkit dari doa-Nya dan kembali kepada murid-murid-Nya, tetapi Ia mendapati mereka sedang tidur karena dukacita.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 1:72 6:18 8:31 9:30 9:47 18:9 19:32 22:17 22:45
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)