Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Lukas 11:8-9

11:8 Aku berkata kepadamu: Sekalipun ia tidak mau bangun dan memberikannya kepadanya karena orang itu adalah sahabatnya, namun karena sikapnya yang tidak malu itu, ia akan bangun juga dan memberikan kepadanya apa yang diperlukannya. 11:9 Oleh karena itu Aku berkata kepadamu: Mintalah, maka akan diberikan kepadamu; carilah, maka kamu akan mendapat; ketoklah, maka pintu akan dibukakan bagimu.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 11:8,9
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)