Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Lukas 2:18

2:18 Dan semua orang yang mendengarnya heran tentang apa yang dikatakan gembala-gembala itu kepada mereka.

Lukas 2:33

2:33 Dan bapa serta ibu-Nya amat heran akan segala apa yang dikatakan tentang Dia.

Lukas 4:28

4:28 Mendengar itu sangat marahlah semua orang yang di rumah ibadat itu.

Lukas 6:28

6:28 mintalah berkat bagi orang yang mengutuk kamu; berdoalah bagi orang yang mencaci kamu.

Lukas 11:28

11:28 Tetapi Ia berkata: "Yang berbahagia ialah mereka yang mendengarkan firman Allah dan yang memeliharanya."

Lukas 17:11

Kesepuluh orang kusta
17:11 Dalam perjalanan-Nya ke Yerusalem Yesus menyusur perbatasan Samaria dan Galilea.

Lukas 17:18

17:18 Tidak adakah di antara mereka yang kembali untuk memuliakan Allah selain dari pada orang asing ini?"

Lukas 19:28

Yesus dielu-elukan di Yerusalem
19:28 Dan setelah mengatakan semuanya itu Yesus mendahului mereka dan meneruskan perjalanan-Nya ke Yerusalem.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 2:18 2:33 4:28 6:28 11:28 17:11 17:18 19:28
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)