Lukas 9:51-52
Yesus dan orang Samaria
9:51 Ketika hampir genap waktunya Yesus diangkat ke sorga,
Ia mengarahkan pandangan-Nya untuk pergi ke Yerusalem,
9:52 dan Ia mengirim beberapa utusan mendahului Dia. Mereka itu pergi, lalu masuk ke suatu desa orang Samaria
untuk mempersiapkan segala sesuatu bagi-Nya.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 9:51,52
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)