Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Matius 12:31

12:31 Sebab itu Aku berkata kepadamu: Segala dosa dan hujat manusia akan diampuni, tetapi hujat terhadap Roh Kudus tidak akan diampuni.

Matius 17:22

Pemberitahuan kedua tentang penderitaan Yesus
17:22 Pada waktu Yesus dan murid-murid-Nya bersama-sama di Galilea, Ia berkata kepada mereka: "Anak Manusia akan diserahkan ke dalam tangan manusia

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mat 12:31 17:22
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)