Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Matius 23:34

23:34 Sebab itu, lihatlah, Aku mengutus kepadamu nabi-nabi, orang-orang bijaksana dan ahli-ahli Taurat: separuh di antara mereka akan kamu bunuh dan kamu salibkan, yang lain akan kamu sesah di rumah-rumah ibadatmu dan kamu aniaya dari kota ke kota,

Matius 23:37

Keluhan terhadap Yerusalem
23:37 "Yerusalem, Yerusalem, engkau yang membunuh nabi-nabi dan melempari dengan batu orang-orang yang diutus kepadamu! Berkali-kali Aku rindu mengumpulkan anak-anakmu, sama seperti induk ayam mengumpulkan anak-anaknya di bawah sayapnya, tetapi kamu tidak mau.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mat 23:34,37
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)