Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Matius 9:30

9:30 Maka meleklah mata mereka. Dan Yesuspun dengan tegas berpesan kepada mereka, kata-Nya: "Jagalah supaya jangan seorangpun mengetahui hal ini."

Matius 16:6

16:6 Yesus berkata kepada mereka: "Berjaga-jagalah dan waspadalah terhadap ragi orang Farisi dan Saduki."

Matius 27:4

27:4 dan berkata: "Aku telah berdosa karena menyerahkan darah orang yang tak bersalah." Tetapi jawab mereka: "Apa urusan kami dengan itu? Itu urusanmu sendiri!"

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mat 9:30 16:6 27:4
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)