Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Matius 10:11

10:11 Apabila kamu masuk kota atau desa, carilah di situ seorang yang layak dan tinggallah padanya sampai kamu berangkat.

Lukas 20:35

20:35 tetapi mereka yang dianggap layak untuk mendapat bagian dalam dunia yang lain itu dan dalam kebangkitan dari antara orang mati, tidak kawin dan tidak dikawinkan.

Lukas 21:36

21:36 Berjaga-jagalah senantiasa sambil berdoa, supaya kamu beroleh kekuatan untuk luput dari semua yang akan terjadi itu, dan supaya kamu tahan berdiri di hadapan Anak Manusia."

Lukas 21:2

21:2 Ia melihat juga seorang janda miskin memasukkan dua peser ke dalam peti itu.

Lukas 1:5

Pemberitahuan tentang kelahiran Yohanes Pembaptis
1:5 Pada zaman Herodes, raja Yudea, adalah seorang imam yang bernama Zakharia dari rombongan Abia. Isterinya juga berasal dari keturunan Harun, namanya Elisabet.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mt 10:11,Lu 20:35 21:36,2Th 1:5
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)