Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Roma 7:7

7:7 Jika demikian, apakah yang hendak kita katakan? Apakah hukum Taurat itu dosa? Sekali-kali tidak! Sebaliknya, justru oleh hukum Taurat aku telah mengenal dosa. Karena aku juga tidak tahu apa itu keinginan, kalau hukum Taurat tidak mengatakan: "Jangan mengingini!"

Roma 7:12

7:12 Jadi hukum Taurat adalah kudus, dan perintah itu juga adalah kudus, benar dan baik.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Rm 7:7,12
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)