Roma 1:8-9
Paulus ingin ke Roma
1:8 Pertama-tama aku mengucap syukur kepada Allahku oleh Yesus Kristus atas kamu sekalian,
sebab telah tersiar kabar tentang imanmu di seluruh dunia.
1:9 Karena Allah, yang kulayani
dengan segenap hatiku dalam pemberitaan Injil Anak-Nya, adalah saksiku,
bahwa dalam doaku aku selalu mengingat kamu:
Roma 1:1
Salam
1:1 Dari Paulus, hamba Kristus Yesus, yang dipanggil menjadi rasul
dan dikuduskan
untuk memberitakan Injil Allah.
1 Samuel 7:8
7:8 Lalu kata orang Israel kepada Samuel: "Janganlah berhenti berseru
bagi kami kepada TUHAN
, Allah kita, supaya Ia menyelamatkan kami dari tangan orang Filistin itu."
1 Samuel 12:23
12:23 Mengenai aku, jauhlah dari padaku untuk berdosa kepada TUHAN dengan berhenti mendoakan
kamu
; aku akan mengajarkan
kepadamu jalan yang baik dan lurus.
Filipi 1:3-4
Ucapan syukur dan doa
1:3 Aku mengucap syukur kepada Allahku setiap kali aku mengingat kamu.
1:4 Dan setiap kali aku berdoa untuk kamu semua, aku selalu berdoa
dengan sukacita
.
Kolose 1:3
Ucapan syukur dan doa
1:3 Kami selalu mengucap syukur kepada Allah,
Bapa Tuhan kita Yesus Kristus, setiap kali kami berdoa untuk kamu,
Kolose 1:1
Salam
1:1 Dari Paulus, rasul
Kristus Yesus, oleh kehendak Allah,
dan Timotius
saudara kita,
Kolose 1:17
1:17 Ia ada terlebih dahulu dari segala sesuatu
dan segala sesuatu ada di dalam Dia.
Kolose 1:2-3
1:2 kepada saudara-saudara yang kudus dan yang percaya dalam Kristus di Kolose
. Kasih karunia
dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita,
menyertai kamu.
Ucapan syukur dan doa
1:3 Kami selalu mengucap syukur kepada Allah,
Bapa Tuhan kita Yesus Kristus, setiap kali kami berdoa untuk kamu,
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ro 1:8,9,1Sa 7:8 12:23,Php 1:3,4,Col 1:3,1Th 5:17,2Th 1:3
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)