Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ulangan 1:26

1:26 Tetapi kamu tidak mau berjalan ke sana, kamu menentang titah TUHAN, Allahmu.

Ulangan 12:16

12:16 hanya darahnya janganlah kaumakan, tetapi harus kaucurahkan ke bumi seperti air.

Ulangan 12:24

12:24 Janganlah engkau memakannya; engkau harus mencurahkannya ke bumi seperti air.

Ulangan 15:8

15:8 tetapi engkau harus membuka tangan lebar-lebar baginya dan memberi pinjaman kepadanya dengan limpahnya, cukup untuk keperluannya, seberapa ia perlukan.

Ulangan 24:11

24:11 Haruslah engkau tinggal berdiri di luar, dan orang yang kauberi pinjaman itu haruslah membawa gadai itu ke luar kepadamu.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ul 1:26 12:16 12:24 15:8 24:11
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)