Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ulangan 10:13

10:13 berpegang pada perintah dan ketetapan TUHAN yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, supaya baik keadaanmu.

Ulangan 12:8

12:8 Jangan kamu melakukan apapun yang kita lakukan di sini sekarang, yakni masing-masing berbuat segala sesuatu yang dipandangnya benar.

Ulangan 12:25

12:25 Janganlah engkau memakannya, supaya baik keadaanmu dan keadaan anak-anakmu yang kemudian, apabila engkau melakukan apa yang benar di mata TUHAN.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ul 10:13 12:8 12:25
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)