Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ulangan 28:25

28:25 TUHAN akan membiarkan engkau terpukul kalah oleh musuhmu. Bersatu jalan engkau akan keluar menyerang mereka, tetapi bertujuh jalan engkau akan lari dari depan mereka, sehingga engkau menjadi kengerian bagi segala kerajaan di bumi.

Ulangan 28:48

28:48 maka dengan menanggung lapar dan haus, dengan telanjang dan kekurangan akan segala-galanya engkau akan menjadi hamba kepada musuh yang akan disuruh TUHAN melawan engkau. Ia akan membebankan kuk besi ke atas tengkukmu, sampai engkau dipunahkan-Nya.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ul 28:25,48
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)