Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yeremia 18:3-4

18:3 Lalu pergilah aku ke rumah tukang periuk, dan kebetulan ia sedang bekerja dengan pelarikan. 18:4 Apabila bejana, yang sedang dibuatnya dari tanah liat di tangannya itu, rusak, maka tukang periuk itu mengerjakannya kembali menjadi bejana lain menurut apa yang baik pada pemandangannya.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yer 18:3,4
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)