Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yeremia 31:39

31:39 kemudian tali pengukur itu akan merentang terus sampai ke bukit Gareb, lalu membelok ke Goa.

Zakharia 2:1

Penglihatan ketiga: seorang yang memegang tali ukuran
2:1 Aku melayangkan mataku dan melihat: tampak seorang yang memegang tali pengukur.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yer 31:39,Za 2:1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)