Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yeremia 48:32-33

48:32 Aku akan menangis karena engkau, lebih dari pada menangis karena Yaezer, hai pohon anggur Sibma! Ranting-rantingmu merambak sampai ke laut, meluas sampai ke Yaezer. Si pembinasa telah jatuh menimpa hasil musim kemaraumu dan panen buah anggurmu. 48:33 Sukaria dan sorak-sorak telah lenyap dari kebun buah-buahan dan dari negeri Moab. Aku telah menjauhkan anggur dari tempat pemerasan; pengirik tidak ada lagi pengiriknya, pekik kegirangan tidak kedengaran lagi.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yer 48:32-33
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)