Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yeremia 9:18

9:18 Biarlah mereka bersegera dan meratap karena kita, supaya mata kita mencucurkan air mata, dan kelopak mata kita melelehkan air!

Yeremia 48:9

48:9 Berikanlah sayap kepada Moab, supaya ia lari terbang; kota-kotanya akan menjadi sunyi sepi, tidak ada lagi penduduk di dalamnya.

Yeremia 48:26

48:26 Buatlah dia mabuk, sebab dia membesarkan diri terhadap TUHAN! Moab akan berguling-guling dalam muntahnya, dan ia sendiripun akan menjadi tertawaan orang.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yer 9:18 48:9 48:26
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)