Yesaya 4:4-5
4:4 apabila TUHAN telah membersihkan kekotoran
puteri Sion
dan menghapuskan
segala noda darah
Yerusalem dari tengah-tengahnya dengan roh yang mengadili
dan yang membakar.
4:5 Maka TUHAN akan menjadikan
di atas seluruh wilayah gunung Sion
dan di atas setiap pertemuan yang diadakan di situ segumpal awan pada waktu siang dan segumpal asap serta sinar api yang menyala-nyala pada waktu malam,
sebab di atas semuanya itu akan ada kemuliaan
TUHAN sebagai tudung
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yes 4:4,5
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)