Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yohanes 1:16

1:16 Karena dari kepenuhan-Nya kita semua telah menerima kasih karunia demi kasih karunia;

Yohanes 3:15

3:15 supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya beroleh hidup yang kekal.

Yohanes 3:35

3:35 Bapa mengasihi Anak dan telah menyerahkan segala sesuatu kepada-Nya.

Yohanes 4:8

4:8 Sebab murid-murid-Nya telah pergi ke kota membeli makanan.

Yohanes 11:14

11:14 Karena itu Yesus berkata dengan terus terang: "Lazarus sudah mati;

Yohanes 12:43

12:43 Sebab mereka lebih suka akan kehormatan manusia dari pada kehormatan Allah.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yoh 1:16 3:15 3:35 4:8 11:14 12:43
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)