Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yosua 4:20-21

4:20 Kedua belas batu yang diambil dari sungai Yordan itu ditegakkan oleh Yosua di Gilgal. 4:21 Dan berkatalah ia kepada orang Israel, demikian: "Apabila di kemudian hari anak-anakmu bertanya kepada ayahnya: Apakah arti batu-batu ini?

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yos 4:20,21
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)