Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Zakharia 6:11

6:11 pungutlah perak dan emas, buatlah mahkota dan kenakanlah itu pada kepala imam besar Yosua bin Yozadak;

Zakharia 11:15

11:15 Sesudah itu berfirmanlah TUHAN kepadaku: "Ambillah sekali lagi perkakas seorang gembala yang pandir!

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Za 6:11 11:15
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)