TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Samuel 1:26

Konteks
1:26 lalu kata perempuan itu: "Mohon bicara tuanku, demi tuanku hidup, akulah perempuan yang dahulu berdiri di sini dekat tuanku untuk berdoa kepada TUHAN.

1 Samuel 14:9

Konteks
14:9 Apabila kata mereka kepada kita begini: Berhentilah, sampai kami datang padamu, maka kita tinggal berdiri di tempat kita dan tidak naik mendapatkan mereka,

1 Samuel 14:33

Konteks
14:33 Lalu diberitahukanlah kepada Saul, demikian: "Lihat, rakyat berdosa terhadap TUHAN dengan memakannya dengan darahnya. e " Dan ia berkata: "Kamu berbuat khianat; gulingkanlah sekarang juga sebuah batu besar ke mari."

1 Samuel 15:28

Konteks
15:28 Kemudian berkatalah Samuel kepadanya: "TUHAN telah mengoyakkan j  dari padamu jabatan raja k  atas Israel pada hari ini dan telah memberikannya kepada orang lain yang lebih baik dari padamu. l 

1 Samuel 20:22

Konteks
20:22 Tetapi jika begini kukatakan kepada orang muda itu: Lihat anak-anak panah itu lebih ke sana! m  --maka pergilah, sebab TUHAN menyuruh engkau pergi.

1 Samuel 21:1

Konteks
Daud di Nob
21:1 Sampailah Daud ke Nob 1  e  kepada Ahimelekh, imam itu. Dengan gemetar f  Ahimelekh pergi menemui Daud dan berkata kepadanya: "Mengapa engkau seorang diri dan tidak ada orang bersama-sama dengan engkau?"
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[21:1]  1 Full Life : SAMPAILAH DAUD KE NOB.

Nas : 1Sam 21:1

Pasal 1Sam 21:1-22:23 mencatat pelarian Daud dari Saul dan kegagalannya untuk sepenuhnya percaya kepada Allah. Dalam usaha menyelamatkan hidupnya, Daud berbohong (ayat 1Sam 21:2), mencari perlindungan antara orang Filistin yang fasik (ayat 1Sam 21:10-15), dan secara tidak langsung menyebabkan kematian para imam dan banyak orang lain (1Sam 22:11-23; bd. Mazm 52:1-11). Dengan menggunakan penipuan, Daud gagal untuk menyerahkan hidupnya tanpa syarat kepada Tuhan dan perlindungan-Nya.



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA