TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Samuel 3:9

Konteks
3:9 Sebab itu berkatalah Eli kepada Samuel: "Pergilah tidur dan apabila Ia memanggil engkau, katakanlah: Berbicaralah, TUHAN, sebab hamba-Mu ini mendengar." Maka pergilah Samuel dan tidurlah ia di tempat tidurnya.

1 Samuel 6:2

Konteks
6:2 maka orang Filistin itu memanggil para imam dan para petenung, g  lalu berkata kepada mereka: "Apakah yang harus kami lakukan dengan tabut TUHAN itu? Beritahukanlah kepada kami, bagaimana kami harus mengantarkannya kembali ke tempatnya."

1 Samuel 11:1

Konteks
Saul menyelamatkan Yabesh
11:1 Maka Nahas, k  orang Amon itu, bergerak maju dan berkemah mengepung Yabesh-Gilead. l  Lalu berkatalah semua orang Yabesh itu kepada Nahas: "Adakanlah perjanjian m  dengan kami, maka kami akan takluk kepadamu."

1 Samuel 14:4

Konteks
14:4 Di antara pelintasan-pelintasan a  bukit, yang dicoba Yonatan menyeberanginya ke arah pasukan pengawal orang Filistin, ada ujung bukit batu di sebelah sini dan ada ujung bukit batu di sebelah sana: yang satu bernama Bozes, yang lain bernama Sene.

1 Samuel 14:40

Konteks
14:40 Kemudian berkatalah ia kepada seluruh orang Israel: "Kamu berdiri di sebelah yang satu dan aku serta anakku Yonatan akan berdiri di sebelah yang lain." Lalu jawab rakyat kepada Saul: "Perbuatlah apa yang kaupandang baik."

1 Samuel 20:5

Konteks
20:5 Lalu kata Daud kepada Yonatan: "Kautahu, besok bulan baru, r  maka sebenarnya aku harus duduk makan bersama-sama dengan raja. Jika engkau membiarkan aku pergi, maka aku akan bersembunyi s  di padang sampai lusa petang.


TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA