1 Tesalonika 2:14-15
Konteks2:14 Sebab kamu, saudara-saudara, telah menjadi penurut f jemaat-jemaat Allah di Yudea, g jemaat-jemaat di dalam Kristus Yesus, karena kamu juga telah menderita dari teman-teman sebangsamu h segala sesuatu yang mereka derita dari orang-orang Yahudi. 2:15 Bahkan orang-orang Yahudi itu telah membunuh Tuhan Yesus i dan para nabi j dan telah menganiaya kami. Apa yang berkenan kepada Allah tidak mereka pedulikan dan semua manusia mereka musuhi,






untuk merubah popup menjadi mode sticky,
untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [