2 Tawarikh 36:10-11
Konteks36:10 Pada pergantian tahun raja Nebukadnezar menyuruh membawa dia ke Babel a beserta perkakas-perkakas yang indah-indah dari rumah TUHAN dan Zedekia, saudara ayah Yoyakhin, menjadi raja atas Yehuda dan Yerusalem.
Raja Zedekia -- Runtuhnya kerajaan Yehuda
36:11 Zedekia b  berumur dua puluh satu tahun pada waktu ia menjadi raja dan sebelas tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem.
                                             	                			                                                                                                            Yeremia 37:1
KonteksRaja Zedekia meminta petunjuk kepada Yeremia
37:1 Zedekia 1  t  bin Yosia menjadi raja u  menggantikan Konya v  bin Yoyakim; Nebukadnezar, raja Babel, telah mengangkat dia menjadi raja atas negeri Yehuda.
                                             	                			                		   	                         	                                                                                                                                                                                                                                                                      Yeremia 52:1
KonteksZedekia, raja Yehuda -- Runtuhnya Kerajaan Yehuda
52:1 Zedekia 2  k  berumur dua puluh satu tahun pada waktu ia menjadi raja dan sebelas tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Hamutal binti Yeremia, dari Libna. l 
                                             	                			                		   	                         	                                                                                                                                                                                                                                                                  Nas : Yer 37:1
Nebukadnezar menempatkan Zedekia atas takhta di Yerusalem selaku bawahan Babel; sebelumnya raja Yoyakhin hanya memerintah selama tiga bulan sebelum dibawa ke Babel
(lihat cat. --> Yer 36:30).
[atau ref. Yer 36:30]
Nas : Yer 52:1-34
Pasal terakhir menunjukkan bahwa nabi Yeremia benar-benar memberitakan Firman Allah dan bahwa malapetaka yang dinubuatkannya telah menjadi kenyataan; pasal ini hampir sama dengan 2Raj 24:18-25:30; bd. juga Yer 39:1-10.





