TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Raja-raja 17:3

Konteks
17:3 Salmaneser, h  raja Asyur maju melawan dia; Hosea takluk kepadanya serta membayar upeti. i 

2 Raja-raja 6:8

Konteks
Tindakan Elisa dalam peperangan melawan Aram
6:8 Raja negeri Aram sedang berperang melawan Israel. Ia berunding dengan pegawai-pegawainya, lalu katanya: "Ke tempat ini dan itu haruslah kamu turun menghadang."

2 Raja-raja 23:29

Konteks
23:29 Dalam zamannya itu majulah Firaun Nekho, j  raja Mesir, melawan raja Asyur di tepi sungai Efrat; raja Yosia pergi menghadapi dia; tetapi Firaun membunuhnya di Megido, k  segera sesudah ia melihatnya.

2 Raja-raja 18:25

Konteks
18:25 Sekarangpun, adakah di luar kehendak TUHAN w  aku maju melawan tempat ini untuk memusnahkannya? TUHAN telah berfirman kepadaku: Majulah menyerang negeri itu dan musnahkanlah itu!"

2 Raja-raja 24:2

Konteks
24:2 TUHAN menyuruh gerombolan-gerombolan Kasdim, z  gerombolan-gerombolan Aram, a  gerombolan-gerombolan Moab dan gerombolan-gerombolan bani Amon b  melawan Yoyakim; Ia menyuruh mereka melawan c  Yehuda untuk membinasakannya sesuai dengan firman TUHAN 1  yang diucapkan-Nya dengan perantaraan para hamba-Nya, yaitu para nabi. d 

2 Raja-raja 3:7

Konteks
3:7 Selanjutnya ia menyuruh orang kepada Yosafat, raja Yehuda, dengan pesan: "Raja Moab telah memberontak terhadap aku! Maukah engkau bersama-sama aku berperang n  melawan Moab?" Jawabnya: "Aku akan maju. Kita sama-sama, aku dan engkau, rakyatku dan rakyatmu, kudaku dan kudamu."

2 Raja-raja 15:37

Konteks
15:37 Mulai zaman itu TUHAN menyuruh Rezin, d  raja Aram, dan Pekah bin Remalya, menyerang Yehuda.

2 Raja-raja 24:10

Konteks
24:10 Pada waktu itu majulah orang-orang Nebukadnezar, r  raja Babel, menyerang Yerusalem dan kota itu dikepung.

2 Raja-raja 18:13

Konteks
Yerusalem dikepung oleh Sanherib
18:13 Dalam tahun keempat belas i  zaman raja Hizkia majulah Sanherib, raja Asyur, menyerang segala kota berkubu negeri Yehuda, j  lalu merebutnya 2 .

2 Raja-raja 18:9

Konteks
18:9 Dalam tahun keempat c  zaman raja Hizkia--itulah tahun ketujuh zaman Hosea bin Ela, raja Israel--majulah Salmaneser, raja Asyur, menyerang Samaria dan mengepungnya.

2 Raja-raja 14:19

Konteks
14:19 Di Yerusalem orang mengadakan persepakatan a  melawan dia, sebab itu larilah ia ke Lakhis. b  Tetapi mereka menyuruh mengejar dia ke Lakhis, lalu dibunuhlah dia di sana.

2 Raja-raja 15:10

Konteks
15:10 Salum bin Yabesh mengikat persepakatan melawan dia, membunuh b  dia di Yibleam, kemudian menjadi raja menggantikan dia.

2 Raja-raja 21:23

Konteks
21:23 Dan pegawai-pegawai Amon mengadakan persepakatan melawan dia dan membunuh e  raja di istananya.

2 Raja-raja 13:12

Konteks
13:12 Selebihnya dari riwayat Yoas dan segala yang dilakukannya dan kepahlawanannya, bagaimana ia berperang melawan Amazia, u  raja Yehuda, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah v  raja-raja Israel?

2 Raja-raja 15:30

Konteks
15:30 Hosea w  bin Ela mengadakan persepakatan melawan Pekah bin Remalya; dibunuhnyalah x  dia, kemudian dia menjadi raja menggantikannya dalam tahun kedua puluh zaman Yotam bin Uzia.

2 Raja-raja 10:4

Konteks
10:4 Tetapi mereka sangat takut dan berkata: "Sedangkan kedua raja itu tidak dapat bertahan menghadapinya, bagaimana mungkin kita ini dapat bertahan?"

2 Raja-raja 19:8

Konteks
19:8 Ketika juru minuman agung pulang, didapatinyalah raja Asyur berperang melawan Libna; v  sebab sudah didengarnya bahwa raja telah berangkat dari Lakhis. w 

2 Raja-raja 8:28

Konteks
8:28 Ia pergi bersama-sama Yoram bin Ahab untuk berperang melawan Hazael, raja Aram, di Ramot-Gilead. g  Tetapi orang-orang Aram melukai Yoram.

2 Raja-raja 14:15

Konteks
14:15 Selebihnya dari riwayat Yoas, apa yang dilakukannya dan kepahlawanannya dan bagaimana ia berperang z  melawan Amazia, raja Yehuda, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Israel?

2 Raja-raja 18:24

Konteks
18:24 Bagaimanakah mungkin engkau memukul mundur satu orang perwira v  tuanku yang paling kecil? Padahal engkau berharap kepada Mesir dalam hal kereta dan orang-orang berkuda!

2 Raja-raja 9:14

Konteks
9:14 Demikianlah Yehu bin Yosafat bin Nimsi mengadakan persepakatan melawan Yoram. --Adapun Yoram sedang berjaga-jaga di Ramot-Gilead, b  bersama-sama dengan segenap orang Israel menghadapi Hazael, raja Aram.

2 Raja-raja 12:17

Konteks
12:17 Pada waktu itu majulah Hazael, c  raja Aram, diperanginyalah Gat dan direbutnya. Kemudian Hazael berniat menyerang Yerusalem,

2 Raja-raja 18:6

Konteks
18:6 Ia berpaut y  kepada TUHAN, tidak menyimpang dari pada mengikuti Dia dan ia berpegang pada perintah-perintah TUHAN yang telah diperintahkan-Nya kepada Musa.

2 Raja-raja 18:20

Konteks
18:20 Kaukira bahwa hanya ucapan bibir saja dapat merupakan siasat dan kekuatan untuk perang! Sekarang, kepada siapa engkau berharap, maka engkau memberontak terhadap aku?

2 Raja-raja 7:6

Konteks
7:6 Sebab TUHAN telah membuat tentara Aram itu mendengar bunyi p  kereta, bunyi kuda, bunyi tentara yang besar, sehingga berkatalah yang seorang kepada yang lain: "Sesungguhnya raja Israel telah mengupah q  raja-raja orang Het r  dan raja-raja orang Misraim melawan kita, supaya mereka menyerang kita."

2 Raja-raja 9:15

Konteks
9:15 Tetapi raja Yoram sendiri telah pulang ke Yizreel, supaya luka-lukanya diobati, c  yang ditimbulkan orang Aram pada waktu ia berperang melawan Hazael, raja Aram. --Yehu berkata: "Jika kamu sudah setuju, janganlah biarkan siapapun meloloskan diri dari kota untuk memberitahukan hal itu ke Yizreel."

2 Raja-raja 9:17

Konteks
9:17 Ketika jaga e  yang sedang berdiri di atas menara di Yizreel, melihat pasukan Yehu datang, berserulah ia: "Ada kulihat suatu pasukan." Berkatalah Yoram: "Ambillah seorang penunggang kuda, suruhlah ia menemui mereka serta menanyakan: apakah ini kabar damai? f "

2 Raja-raja 10:9

Konteks
10:9 Pada paginya keluarlah Yehu, berdirilah ia, lalu berkata kepada segenap orang banyak: "Kamu ini tidak bersalah. Memang akulah yang telah mengadakan persepakatan melawan tuanku dan telah membunuh dia; tetapi semua orang ini, siapakah yang membunuh mereka?

2 Raja-raja 3:6

Konteks
3:6 Keluarlah raja Yoram pada waktu itu dari Samaria, lalu ia memeriksa barisan seluruh orang Israel.

2 Raja-raja 6:9

Konteks
6:9 Tetapi abdi Allah menyuruh orang kepada raja n  Israel mengatakan: "Awas, jangan lewat dari tempat itu, sebab orang Aram sudah turun menghadang ke sana."

2 Raja-raja 12:19

Konteks
12:19 Selebihnya dari riwayat Yoas dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda?

2 Raja-raja 16:9

Konteks
16:9 Maka raja Asyur mendengarkan permintaannya dan maju melawan Damsyik 3 , r  merebutnya dan mengangkut penduduknya tertawan ke Kir, s  tetapi Rezin dibunuhnya.

2 Raja-raja 17:9

Konteks
17:9 Dan orang Israel telah menjalankan hal-hal yang tidak patut terhadap TUHAN, Allah mereka. Mereka mendirikan bukit-bukit pengorbanan di manapun mereka diam, baik dekat menara penjagaan maupun di kota t  yang berkubu;

2 Raja-raja 19:9

Konteks
19:9 Dalam pada itu raja mendengar tentang Tirhaka, raja Etiopia, berita yang demikian: "Sesungguhnya, ia telah keluar berperang melawan engkau," maka disuruhnyalah kembali utusan-utusan kepada Hizkia dengan pesan:

2 Raja-raja 21:24

Konteks
21:24 Tetapi rakyat negeri itu membunuh f  semua orang yang mengadakan persepakatan melawan raja Amon; dan rakyat negeri itu mengangkat Yosia, g  anaknya, menjadi raja menggantikan dia.

2 Raja-raja 8:29

Konteks
8:29 Kemudian pulanglah raja Yoram ke Yizreel, h  supaya diobati luka-lukanya yang ditimbulkan orang Aram di Rama pada waktu ia berperang melawan Hazael, i  raja Aram. Dan Ahazia, j  anak Yoram raja Yehuda, pergi menjenguk Yoram bin Ahab di Yizreel, karena dia sakit.

2 Raja-raja 9:18

Konteks
9:18 Lalu pergilah penunggang kuda itu untuk menemuinya dan berkata: "Beginilah tanya raja: apakah ini kabar damai?" Jawab Yehu: "Damai? Bukan urusanmu! Baliklah, ikutlah aku!" Dan jaga itu memberitahukan: "Suruhan sudah sampai kepada mereka, tetapi ia tidak pulang."

2 Raja-raja 13:17

Konteks
13:17 serta berkata: "Bukalah jendela yang di sebelah timur!" Dan ketika dibukanya, berkatalah Elisa: "Panahlah! z " Lalu dipanahnya. Kemudian berkatalah Elisa: "Itulah anak panah kemenangan dari pada TUHAN, anak panah 4  kemenangan terhadap Aram. Engkau akan mengalahkan Aram di Afek a  sampai habis lenyap."

2 Raja-raja 15:25

Konteks
15:25 Lalu perwiranya, yakni Pekah o  bin Remalya, mengadakan persepakatan melawan dia dan membunuh p  dia di Samaria di puri istana raja; beserta dia ada Argob dan Arye serta lima puluh orang dari bani Gilead; dibunuhnyalah Pekahya, kemudian menjadi raja menggantikan dia.

2 Raja-raja 16:7

Konteks
16:7 Ahas menyuruh utusan-utusan kepada Tiglat-Pileser, o  raja Asyur, mengatakan: "Aku ini hambamu dan anakmu. Majulah dan selamatkanlah p  aku dari tangan raja Aram dan dari tangan raja Israel, yang telah bangkit menyerang aku."

2 Raja-raja 17:4

Konteks
17:4 Tetapi kedapatanlah oleh raja Asyur, bahwa di pihak Hosea ada persepakatan, karena Hosea telah mengirimkan utusan-utusan kepada So, raja Mesir, j  dan tidak mempersembahkan lagi upeti kepada raja Asyur, seperti biasanya tahun demi tahun; sebab itu raja Asyur menangkap dia dan membelenggu dia dalam penjara. k 

2 Raja-raja 19:26

Konteks
19:26 Sedang penduduknya yang tak berdaya c  menjadi terkejut d  dan malu; mereka menjadi seperti tumbuh-tumbuhan di padang dan seperti rumput e  hijau, seperti rumput di atas sotoh, atau gandum yang layu f  sebelum ia masak.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[24:2]  1 Full Life : SESUAI DENGAN FIRMAN TUHAN.

Nas : 2Raj 24:2

Penahanan kerajaan selatan oleh Babel sudah dinubuatkan 150 tahun sebelumnya (Yes 6:11-12; 39:6); Yeremia menubuatkan bahwa masa ini akan berlangsung selama 70 tahun (Yer 25:11-12).

[18:13]  2 Full Life : KOTA BERKUBU NEGERI YEHUDA, LALU MEREBUTNYA.

Nas : 2Raj 18:13

Pada tahun 701 SM raja Asyur, Sanherib, membalas pemberontakan Yehuda dengan menyerbu banyak kota yang penting; catatan pribadinya menunjukkan bahwa ia berhasil merebut empat puluh enam kota berkubu. Hizkia, menyadari bahwa tidak ada harapan untuk terus memberontak, menyerah kepada Sanherib, dan menghabiskan perbendaharaan Yehuda untuk membayar upeti yang diminta Asyur (ayat 2Raj 18:14-16).

[16:9]  3 Full Life : ASYUR ... MAJU MELAWAN DAMSYIK.

Nas : 2Raj 16:9

Lihat nubuat Amos mengenai perebutan Damsyik oleh tentara Asyur (Am 3:1-5; bd. Yes 8:4; 17:1).

[13:17]  4 Full Life : JENDELA YANG DI SEBELAH TIMUR ... ANAK PANAH.

Nas : 2Raj 13:17-18

Menembakkan anak panah ke timur (yaitu wilayah yang dikuasai Aram, 2Raj 10:32-33) merupakan tindakan simbolis yang menyatakan bahwa Israel kelak akan mengatasi penindasan Aram; inilah suatu ikrar bahwa Allah akan tetap melindungi Israel. Dengan memukul tanah dengan anak panah hanya tiga kali, Raja Yoas menunjukkan bahwa ia kekurangan semangat, komitmen, dan iman yang diperlukan untuk Allah menggenapi janji-Nya; oleh karena itu, Yoas tidak akan mengalahkan tentara Aram secara total (ayat 2Raj 13:19).



TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA