TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Samuel 2:6

Konteks
2:6 Oleh sebab itu, TUHAN kiranya menunjukkan kasih dan setia-Nya z  kepadamu. Akupun akan berbuat kebaikan yang sama kepadamu, karena kamu telah melakukan hal yang demikian.

2 Samuel 3:9

Konteks
3:9 Kiranya Allah menghukum Abner, bahkan lebih lagi dari pada itu, jika tidak kulakukan kepada Daud seperti yang dijanjikan TUHAN dengan bersumpah o  kepadanya,

2 Samuel 3:14

Konteks
3:14 Daud mengirim utusan juga kepada Isyboset, anak Saul, dengan pesan: "Berikanlah isteriku Mikhal, r  yang telah kuperoleh dengan seratus kulit khatan orang Filistin."

2 Samuel 4:5-6

Konteks
4:5 Anak-anak Rimon, orang Beerot itu, yakni Rekhab dan Baana, pergi, lalu sampai pada waktu hari panas terik ke rumah Isyboset, d  ketika ia sedang berbaring e  siang hari. 4:6 Kebetulan penjaga pintu rumah itu mengantuk dan tertidur, ketika sedang membersihkan gandum. Demikianlah Rekhab dan Baana menyusup ke dalam.

2 Samuel 5:23

Konteks
5:23 maka bertanyalah Daud kepada TUHAN, dan Ia menjawab: "Janganlah maju, tetapi buatlah gerakan lingkaran sampai ke belakang mereka, sehingga engkau dapat menyerang mereka dari jurusan pohon-pohon kertau.

2 Samuel 6:10

Konteks
6:10 Sebab itu Daud tidak mau memindahkan tabut TUHAN itu ke tempatnya, ke kota Daud, tetapi Daud menyimpang dan membawanya ke rumah Obed-Edom, p  orang Gat itu.

2 Samuel 6:22

Konteks
6:22 bahkan aku akan menghinakan diriku lebih dari pada itu; engkau akan memandang aku rendah, tetapi bersama-sama budak-budak perempuan yang kaukatakan itu, bersama-sama merekalah aku mau dihormati."

2 Samuel 8:3

Konteks
8:3 Selanjutnya Daud memukul kalah Hadadezer a  bin Rehob, raja Zoba, b  ketika ia pergi memulihkan kekuasaannya pada sungai Efrat. c 

2 Samuel 11:24

Konteks
11:24 Pada waktu itu pemanah-pemanah menembak kepada hamba-hambamu dari atas tembok, sehingga beberapa dari hamba raja mati; juga hambamu Uria, orang Het itu, sudah mati."

2 Samuel 12:24

Konteks
12:24 Kemudian Daud menghibur hati Batsyeba, u  isterinya 1 ; ia menghampiri perempuan itu dan tidur dengan dia, dan perempuan itu melahirkan seorang anak laki-laki, lalu Daud memberi nama Salomo v  kepada anak itu. TUHAN mengasihi anak ini

2 Samuel 16:3

Konteks
16:3 Kemudian bertanyalah raja: "Di manakah anak f  tuanmu?" Jawab Ziba g  kepada raja: "Ia ada di Yerusalem 2 , sebab katanya: Pada hari ini kaum Israel akan mengembalikan kepadaku kerajaan ayahku."

2 Samuel 17:10

Konteks
17:10 Maka seorang gagah perkasa sekalipun yang hatinya seperti hati singa m  akan tawar n  hati sama sekali, sebab seluruh Israel tahu, bahwa ayahmu itu seorang pahlawan dan orang-orang yang bersama-sama dia adalah orang gagah perkasa. o 

2 Samuel 17:28

Konteks
17:28 tempat tidur, pasu, periuk belanga, juga gandum, jelai, tepung, bertih gandum, kacang babi, kacang merah besar, kacang merah kecil,

2 Samuel 18:23

Konteks
18:23 Jawabnya: "Apapun yang terjadi, aku mau berlari pergi." Lalu berkatalah Yoab kepadanya: "Kalau demikian larilah." Maka berlarilah Ahimaas mengambil jalan dari Lembah Yordan, sehingga ia mendahului orang Etiopia itu.

2 Samuel 18:27

Konteks
18:27 Sesudah itu berkatalah penjaga: "Aku lihat cara berlari m  orang yang pertama itu seperti cara berlari Ahimaas bin Zadok." Berkatalah raja: "Itu orang baik, ia datang membawa kabar yang baik."

2 Samuel 19:13

Konteks
19:13 Dan kepada Amasa v  haruslah kamu katakan: Bukankah engkau darah dagingku? w  Beginilah kiranya Allah menghukum aku, bahkan lebih lagi x  dari pada itu, jika engkau tidak tetap menjadi panglimaku menggantikan Yoab. y "

2 Samuel 19:19

Konteks
19:19 dan berkata kepada raja: "Janganlah kiranya tuanku tetap memandang aku bersalah, dan janganlah kiranya tuanku mengingat kesalahan yang dilakukan hambamu ini pada hari tuanku raja keluar dari Yerusalem; d  janganlah kiranya raja memperhatikannya lagi.

2 Samuel 19:24

Konteks
Mefiboset menyongsong raja
19:24 Juga Mefiboset k  bin Saul menyongsong raja. Ia tidak membersihkan kakinya dan tidak memelihara janggutnya dan pakaiannya tidak dicucinya sejak raja pergi sampai hari ia pulang dengan selamat.

2 Samuel 23:13

Konteks
23:13 Sekali datanglah tiga orang dari ketiga puluh kepala mendapatkan Daud, menjelang musim menuai, dekat gua Adulam, f  sedang sepasukan orang Filistin berkemah di lembah Refaim. g 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[12:24]  1 Full Life : BATSYEBA, ISTERINYA.

Nas : 2Sam 12:24

Untungkah Daud dengan berbuat dosa nafsu dan pembunuhan itu? Ia mengatur kematian suami Batsyeba dan kemudian memperoleh wanita yang diinginkannya. Mungkin kekerasan hukuman Allah atas Daud sepanjang dua puluh lima tahun selanjutnya sebagian disebabkan oleh kenyataan bahwa Daud tidak menghadapi realitas bahwa secara hukum dan moral ia tidak berhak untuk mengambil istri Uria:

  1. 1) Allah telah memerintahkan agar para raja tidak mempunyai banyak istri (Ul 17:17); dan
  2. 2) Daud telah melanggar beberapa butir Sepuluh Hukum dalam peristiwa ini

    (lihat cat. --> 2Sam 11:27).

    [atau ref. 2Sam 11:27]

    Karena hal ini Allah menyatakan, "pedang tidak akan menyingkir dari keturunanmu sampai selamanya, karena engkau telah menghina Aku dan mengambil istri Uria ... untuk menjadi istrimu" (ayat 2Sam 12:10).

[16:3]  2 Full Life : IA ADA DI YERUSALEM.

Nas : 2Sam 16:3

Untuk keterangan selanjutnya tentang pernyataan tanpa bukti ini mengenai Mefiboset lih. 2Sam 19:24-30. Untuk keterangan selanjutnya mengenai hubungan antara Ziba dengan Mefiboset lih. 2Sam 9:1-13.



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA