TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Tawarikh 13:9

Konteks
13:9 Bukankah kamu telah menyingkirkan imam-imam p  TUHAN, q  anak-anak Harun itu, dan orang-orang Lewi, lalu mengangkat imam-imam menurut kebiasaan bangsa-bangsa negeri-negeri lain, sehingga setiap orang yang datang untuk ditahbiskan dengan seekor lembu jantan r  muda dan tujuh ekor domba s  jantan, dijadikan imam untuk sesuatu yang bukan Allah. t 

2 Tawarikh 20:7

Konteks
20:7 Bukankah Engkau Allah kami yang menghalau penduduk tanah l  ini dari depan umat-Mu Israel, dan memberikannya kepada keturunan Abraham, sahabat-Mu m  itu, untuk selama-lamanya?

2 Tawarikh 28:3

Konteks
28:3 Ia membakar juga korban di Lebak Ben-Hinom k  dan membakar anak-anaknya l  sebagai korban dalam api 1 , sesuai dengan perbuatan keji m  bangsa-bangsa yang telah dihalaukan TUHAN dari depan orang Israel.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[28:3]  1 Full Life : MEMBAKAR ANAK-ANAK-NYA SEBAGAI KORBAN DALAM API.

Nas : 2Taw 28:3

Raja Ahas demikian menyerah kepada penyembahan berhala dan kegiatan okultisme sehingga ia membakar anak-anaknya sendiri dalam api sebagai korban bagi para dewa kafir (lih. Im 20:1-5; Yer 7:31-32;

lihat cat. --> 2Raj 16:3).

[atau ref. 2Raj 16:3]

Anak-anak dewasa ini juga dapat dirusak dengan kejam -- secara jasmaniah melalui pengguguran kandungan dan penyiksaan, dan secara rohani oleh orang-tua yang gagal mengajarkan mereka jalan-jalan Allah yang suci berlandaskan Alkitab

(lihat cat. --> Ul 6:7)

[atau ref. Ul 6:7]

atau memisahkan dan melindungi mereka dari kefasikan dunia ini

(lihat art. HUBUNGAN ORANG KRISTEN DENGAN DUNIA).



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA