TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Tawarikh 24:4

Konteks
24:4 Kemudian Yoas bermaksud untuk membaharui rumah TUHAN.

2 Tawarikh 6:3

Konteks
TUHAN menepati janji-Nya kepada Daud
6:3 Kemudian berpalinglah raja lalu memberkati seluruh jemaah Israel, sedang segenap jemaah Israel berdiri.

2 Tawarikh 6:12

Konteks
Doa Salomo
6:12 Kemudian berdirilah ia di depan mezbah TUHAN di hadapan segenap jemaah Israel, lalu menadahkan tangannya;

2 Tawarikh 8:4

Konteks
8:4 Kemudian ia memperkuat Tadmor di padang gurun dan semua kota perbekalan yang didirikannya di Hamat. k 

2 Tawarikh 16:13

Konteks
16:13 Kemudian Asa mendapat perhentian bersama-sama nenek moyangnya. Ia mati pada tahun keempat puluh satu pemerintahannya,

2 Tawarikh 18:8

Konteks
18:8 Kemudian raja Israel memanggil seorang pegawai istana, katanya: "Jemputlah Mikha bin Yimla dengan segera!"

2 Tawarikh 20:35

Konteks
20:35 Kemudian Yosafat, raja Yehuda, bersekutu m  dengan Ahazia, raja Israel, yang fasik n  perbuatannya.

2 Tawarikh 23:16

Konteks
23:16 Kemudian Yoyada mengikat perjanjian g  antara dia dengan segenap rakyat dan raja, bahwa mereka menjadi umat TUHAN.

2 Tawarikh 31:11

Konteks
31:11 Kemudian Hizkia menyuruh menyediakan bilik-bilik di rumah TUHAN dan mereka menyediakannya.

2 Tawarikh 33:10

Konteks
33:10 Kemudian berfirmanlah TUHAN kepada Manasye dan rakyatnya, tetapi mereka tidak menghiraukannya.

2 Tawarikh 18:33

Konteks
18:33 Tetapi seseorang menarik panahnya dan menembak dengan sembarangan saja, dan mengenai raja Israel di antara sambungan baju zirahnya. Kemudian ia berkata kepada pengemudi keretanya: "Putar! Bawa aku keluar dari pertempuran, sebab aku sudah luka."

2 Tawarikh 3:14

Konteks
3:14 Kemudian ia membuat tabirnya k  dari kain ungu tua, kain ungu muda, kain kirmizi dan lenan halus, dan menggambarkan kerubim l  padanya.

2 Tawarikh 8:17

Konteks
8:17 Kemudian Salomo pergi ke Ezion-Geber dan ke Elot, yang letaknya di tepi laut, di tanah Edom.

2 Tawarikh 10:1

Konteks
Pecahnya kerajaan itu
10:1 1 Kemudian Rehabeam pergi ke Sikhem, sebab seluruh Israel telah datang ke Sikhem untuk menobatkan dia menjadi raja.

2 Tawarikh 18:20

Konteks
18:20 Kemudian tampillah suatu roh, lalu berdiri di hadapan TUHAN. Ia berkata: Aku ini akan membujuknya. TUHAN bertanya kepadanya: Dengan apa?

2 Tawarikh 27:9

Konteks
27:9 Kemudian Yotam mendapat perhentian bersama-sama nenek moyangnya, dan ia dikuburkan di kota Daud. Maka Ahas, anaknya, menjadi raja menggantikan dia.

2 Tawarikh 29:15

Konteks
29:15 Mereka mengumpulkan saudara-saudaranya dan menguduskan dirinya. Kemudian mereka datang menurut perintah raja, sesuai dengan firman TUHAN, lalu mentahirkan q  rumah TUHAN.

2 Tawarikh 30:23

Konteks
30:23 Kemudian seluruh jemaah sepakat untuk berhari raya t  tujuh hari lagi. Lalu mereka berhari raya tujuh hari lagi dengan sukaria.

2 Tawarikh 35:1

Konteks
Yosia merayakan Paskah
35:1 Kemudian Yosia merayakan Paskah 2  v  bagi TUHAN di Yerusalem. Domba Paskah disembelih pada tanggal empat belas bulan yang pertama.

2 Tawarikh 3:5

Konteks
3:5 Ruang besar dipapaninya dengan kayu sanobar. Kayu itu disaputnya dengan emas tua; kemudian dipasangnya pohon e  korma dan untaian rantai di atasnya.

2 Tawarikh 4:2

Konteks
4:2 Kemudian dibuatnyalah "laut r " tuangan yang sepuluh hasta dari tepi ke tepi, bundar keliling, lima hasta tingginya, dan yang dapat dililit berkeliling oleh tali yang tiga puluh hasta panjangnya.

2 Tawarikh 5:7

Konteks
5:7 Kemudian imam-imam membawa tabut perjanjian o  TUHAN itu ke tempatnya, di ruang belakang rumah itu, di tempat maha kudus, tepat di bawah sayap kerub-kerub;

2 Tawarikh 6:6

Konteks
6:6 Tetapi kemudian Aku memilih Yerusalem c  sebagai tempat kediaman nama-Ku d  dan memilih Daud e  untuk berkuasa atas umat-Ku Israel.

2 Tawarikh 7:12

Konteks
7:12 Kemudian TUHAN menampakkan j  diri kepada Salomo 3  pada malam hari dan berfirman kepadanya: "Telah Kudengar doamu dan telah Kupilih k  tempat ini bagi-Ku l  sebagai rumah persembahan.

2 Tawarikh 9:31

Konteks
9:31 Kemudian Salomo mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan ia dikuburkan di kota Daud, z  ayahnya. Maka Rehabeam, anaknya, menjadi raja menggantikan dia.

2 Tawarikh 12:16

Konteks
12:16 Kemudian Rehabeam a  mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan ia dikuburkan di kota Daud. Maka Abia, b  anaknya, menjadi raja menggantikan dia.

2 Tawarikh 16:12

Konteks
16:12 Pada tahun ketiga puluh sembilan pemerintahannya Asa menderita s  sakit pada kakinya yang kemudian menjadi semakin parah. Namun dalam kesakitannya itu ia tidak mencari t  pertolongan TUHAN, u  tetapi pertolongan tabib-tabib.

2 Tawarikh 18:2

Konteks
18:2 Beberapa tahun kemudian, pergilah ia kepada Ahab di Samaria. Ahab menyembelih banyak kambing domba dan lembu sapi untuk dia dan rombongannya, dan mengajaknya untuk menyerang Ramot-Gilead.

2 Tawarikh 18:17

Konteks
18:17 Kemudian raja Israel berkata kepada Yosafat: "Bukankah telah kukatakan kepadamu: Tidak pernah ia menubuatkan yang baik tentang aku, melainkan hanya malapetaka?"

2 Tawarikh 18:29

Konteks
18:29 Raja Israel berkata kepada Yosafat: "Aku akan menyamar dan masuk pertempuran, tetapi engkau, pakailah pakaian kebesaranmu." Lalu menyamarlah g  raja Israel, kemudian mereka masuk ke pertempuran.

2 Tawarikh 20:19

Konteks
20:19 Kemudian orang Lewi dari bani Kehat dan bani Korah bangkit berdiri untuk menyanyikan puji-pujian bagi TUHAN, Allah Israel, dengan suara yang sangat nyaring.

2 Tawarikh 21:1

Konteks
21:1 Kemudian Yosafat mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan ia dikuburkan di samping nenek moyangnya di kota Daud. Maka Yoram, p  anaknya, menjadi raja menggantikan dia.

2 Tawarikh 25:17

Konteks
25:17 Kemudian Amazia, raja Yehuda, mengadakan perundingan, lalu menyuruh orang kepada Yoas bin Yoahas bin Yehu, raja Israel, mengatakan: "Mari kita mengadu tenaga!"

2 Tawarikh 30:15

Konteks
30:15 Kemudian disembelihlah domba Paskah pada tanggal empat belas bulan kedua. Maka para imam dan orang-orang Lewi merasa malu, lalu menguduskan dirinya l  dan membawa korban bakaran ke rumah TUHAN.

2 Tawarikh 33:20

Konteks
33:20 Kemudian Manasye mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan ia dikuburkan k  di dalam istananya. Maka Amon, anaknya, menjadi raja menggantikan dia.

2 Tawarikh 34:20

Konteks
34:20 Kemudian raja memberi perintah kepada Hilkia, kepada Ahikam bin Safan, f  kepada Abdon bin Mikha, kepada Safan, panitera negara itu, dan kepada Asaya, hamba raja, katanya:

2 Tawarikh 35:13

Konteks
35:13 Kemudian mereka memasak domba Paskah di atas api sesuai dengan peraturan, i  sedang persembahan-persembahan kudus mereka masak dalam kuali, belanga dan pinggan, lalu membawanya cepat-cepat kepada segenap kaum awam.

2 Tawarikh 35:20

Konteks
Yosia dibunuh oleh Nekho
35:20 Kemudian dari pada semua ini, setelah Yosia memperbaiki rumah TUHAN, majulah Nekho, raja Mesir, hendak berperang di Karkemis l  di tepi sungai Efrat. m  Yosia keluar menghadapinya.

2 Tawarikh 3:8

Konteks
3:8 Kemudian ia membuat ruang maha kudus; g  panjangnya dua puluh hasta, menurut lebar rumah itu, dan lebarnya dua puluh hasta juga. Lalu ia menyaputnya dengan emas tua seberat enam ratus talenta;

2 Tawarikh 5:1

Konteks
5:1 Maka selesailah j  segala pekerjaan yang dilakukan Salomo untuk rumah TUHAN 4  itu. Kemudian Salomo memasukkan barang-barang kudus k  Daud, ayahnya, dan menaruh perak, emas dan barang-barang itu dalam perbendaharaan rumah Allah.

2 Tawarikh 6:24

Konteks
6:24 Apabila umat-Mu Israel terpukul kalah w  oleh musuhnya karena mereka berdosa kepada-Mu, kemudian mereka berbalik dan mengakui nama-Mu, dan mereka berdoa dan memohon di hadapan-Mu di rumah ini,

2 Tawarikh 10:18

Konteks
10:18 Kemudian raja Rehabeam mengutus Hadoram m  yang menjadi kepala rodi, tetapi orang-orang Israel melontari dia dengan batu, sehingga mati, bahkan raja Rehabeam hampir-hampir tidak dapat menaiki keretanya untuk melarikan diri ke Yerusalem.

2 Tawarikh 14:1

Konteks
14:1 Kemudian Abia mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan ia dikuburkan di kota Daud. Maka Asa, anaknya, menjadi raja menggantikan dia. Pada zaman pemerintahannya negeri itu aman selama sepuluh tahun.

2 Tawarikh 18:5

Konteks
18:5 Lalu raja Israel mengumpulkan para nabi, empat ratus orang banyaknya, kemudian bertanyalah ia kepada mereka: "Apakah kami boleh pergi berperang melawan Ramot-Gilead atau aku membatalkannya?" Jawab mereka: "Majulah! Allah akan menyerahkannya ke dalam tangan raja."

2 Tawarikh 22:6

Konteks
22:6 Kemudian pulanglah ia ke Yizreel untuk diobati oleh karena luka-luka yang didapatnya di Rama pada waktu ia berperang melawan Hazael, r  raja Aram. Dan Ahazia, anak Yoram raja Yehuda, pergi menjenguk Yoram bin Ahab di Yizreel, karena dia sakit.

2 Tawarikh 25:10

Konteks
25:10 Kemudian Amazia memisahkan pasukan yang datang bergabung kepadanya dari Efraim, supaya mereka kembali ke tempat tinggalnya. Maka sangat marahlah mereka terhadap Yehuda. Mereka kembali ke tempat tinggalnya dengan marah yang menyala-nyala. v 

2 Tawarikh 25:24

Konteks
25:24 Sesudah itu ia mengambil segala emas dan perak dan segala perkakas yang terdapat dalam rumah Allah dan yang berada di bawah pengawasan keluarga Obed-Edom, d  juga perbendaharaan istana raja dan orang-orang sandera, kemudian pulanglah ia ke Samaria.

2 Tawarikh 26:23

Konteks
26:23 Kemudian Uzia c  mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan ia dikuburkan di samping nenek moyangnya di ladang dekat pekuburan raja-raja, karena ia berpenyakit kusta, kata orang. Maka Yotam, anaknya, menjadi raja d  menggantikan dia.

2 Tawarikh 28:5

Konteks
28:5 Sebab itu TUHAN, Allahnya, menyerahkannya ke dalam tangan raja orang Aram. n  Mereka mengalahkan dia dan menawan banyak orang dari padanya, yang diangkut ke Damsyik. Kemudian ia diserahkan pula ke dalam tangan raja Israel dan mengalami kekalahan yang besar.

2 Tawarikh 28:27

Konteks
28:27 Kemudian Ahas mendapat perhentian w  bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan dikuburkan x  di dalam kota, di Yerusalem; tetapi ia tidak dibawa ke pekuburan raja-raja Israel. Maka Hizkia, anaknya, menjadi raja menggantikan dia.

2 Tawarikh 29:22

Konteks
29:22 Lalu mereka menyembelih lembu-lembu itu; para imam menerima darahnya dan menyiramkannya pada mezbah. Kemudian mereka, menyembelih domba-domba jantan dan menyiramkan darahnya v  pada mezbah. Sesudah itu mereka menyembelih domba-domba muda dan menyiramkan darahnya pada mezbah.

2 Tawarikh 29:31

Konteks
29:31 Kemudian berbicaralah Hizkia: "Sekarang kamu telah mentahbiskan dirimu untuk TUHAN. Mendekatlah dan bawalah korban-korban h  sembelihan dan korban-korban syukur ke rumah TUHAN!" Lalu jemaah membawa korban-korban sembelihan dan korban-korban puji-pujian; setiap orang yang rela hati i  membawa juga korban-korban bakaran.

2 Tawarikh 30:1

Konteks
Hizkia merayakan Paskah
30:1 Kemudian Hizkia mengirim pesan kepada seluruh Israel q  dan Yehuda, bahkan menulis surat kepada Efraim dan Manasye r  supaya mereka datang merayakan Paskah s  bagi TUHAN, Allah orang Israel, di rumah TUHAN di Yerusalem.

2 Tawarikh 32:21

Konteks
32:21 Lalu TUHAN mengirim malaikat 5  w  yang melenyapkan semua pahlawan yang gagah perkasa, pemuka dan panglima yang ada di perkemahan raja Asyur, sehingga ia kemalu-maluan kembali ke negerinya. Kemudian ia ditewaskan dengan pedang x  oleh anak-anak kandungnya sendiri ketika ia memasuki rumah allahnya.

2 Tawarikh 32:33

Konteks
32:33 Kemudian Hizkia mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan dikuburkan di pendakian ke pekuburan anak-anak Daud. Pada waktu kematiannya seluruh Yehuda dan penduduk Yerusalem memberi penghormatan kepadanya. Maka Manasye, anaknya, menjadi raja menggantikan dia.

2 Tawarikh 33:14

Konteks
33:14 Kemudian ia mendirikan tembok luar pada kota Daud, di sebelah Barat Gihon, d  di lembah, sampai dekat Pintu Gerbang Ikan, e  mengelilingi Ofel. f  Tembok itu dibuatnya sangat tinggi. Ia menempatkan juga panglima-panglima perang di tiap kota kubu di Yehuda.

2 Tawarikh 35:14

Konteks
35:14 Kemudian mereka menyediakannya bagi dirinya dan bagi para imam, karena para imam, yakni anak-anak Harun, sampai malam hari sibuk mempersembahkan korban bakaran dan segala lemak. j  Oleh sebab itu orang-orang Lewi menyediakannya bagi dirinya dan bagi para imam, yakni anak-anak Harun.

2 Tawarikh 35:24

Konteks
35:24 Orang-orangnya mengangkatnya dari keretanya, lalu mengangkutnya dengan kereta cadangannya lalu membawanya ke Yerusalem. Kemudian matilah ia, lalu dikuburkan di pekuburan nenek moyangnya. Seluruh Yehuda dan Yerusalem berkabung karena Yosia.

2 Tawarikh 36:4

Konteks
36:4 Kemudian raja Mesir itu mengangkat Elyakim, saudara Yoahas, menjadi raja atas Yehuda dan Yerusalem, dan menukar namanya dengan Yoyakim. Tetapi Yoahas, saudaranya itu, ditawan oleh Nekho, t  dan dibawa ke Mesir. u 

2 Tawarikh 14:11

Konteks
14:11 Kemudian Asa berseru s  kepada TUHAN, Allahnya: "Ya TUHAN, selain dari pada Engkau, tidak ada yang dapat menolong yang lemah terhadap yang kuat. Tolonglah kami t  ya TUHAN, Allah kami, karena kepada-Mulah kami bersandar u  dan dengan nama-Mu v  kami maju melawan pasukan yang besar jumlahnya ini. Ya TUHAN, Engkau Allah kami, jangan biarkan seorang manusia mempunyai kekuatan w  untuk melawan Engkau!"

2 Tawarikh 23:18

Konteks
23:18 Kemudian Yoyada menyerahkan pengawasan atas rumah TUHAN kepada imam-imam dan orang-orang Lewi, i  yang telah dibagi-bagi dalam rombongan oleh Daud untuk bertugas di dalam rumah j  TUHAN, yakni untuk mempersembahkan korban bakaran kepada TUHAN--seperti tertulis di dalam Taurat Musa--dengan sukaria dan dengan nyanyian menurut petunjuk Daud.

2 Tawarikh 24:11

Konteks
24:11 Setiap kali peti itu dibawa masuk untuk diperiksa oleh orang-orang Lewi atas nama raja, dan apabila mereka melihat bahwa sudah banyak uang di dalamnya, maka datanglah panitera raja dan kuasa usaha imam kepala mengeluarkan isi peti itu; kemudian mereka mengangkat peti itu, lalu menaruhnya pula di tempatnya. Demikianlah mereka lakukan setiap kali, dan banyaklah uang yang dikumpulkan.

2 Tawarikh 31:1

Konteks
31:1 Setelah semuanya ini diakhiri, seluruh orang Israel yang hadir pergi ke kota-kota di Yehuda, lalu meremukkan y  segala tugu berhala, menghancurkan segala tiang berhala, dan merobohkan segala bukit pengorbanan dan mezbah di seluruh Yehuda dan Benyamin, juga di Efraim dan Manasye, sampai musnah semuanya. Kemudian pulanglah seluruh orang Israel ke kota-kotanya, ke miliknya masing-masing.

2 Tawarikh 34:30

Konteks
34:30 Kemudian pergilah raja ke rumah TUHAN q  bersama-sama semua orang Yehuda dan penduduk Yerusalem, para imam, orang-orang Lewi, dan seluruh orang awam, baik yang besar maupun yang masih kecil. Dengan didengar mereka ia membacakan segala perkataan dari kitab 6  perjanjian yang ditemukan di rumah TUHAN itu.

2 Tawarikh 35:8

Konteks
35:8 Juga para panglimanya memberi sumbangan b  sukarela kepada rakyat, para imam, dan orang-orang Lewi. Kemudian Hilkia, c  Zakharia dan Yehiel, para pemuka rumah Allah, memberi kepada para imam dua ribu enam ratus ekor kambing domba sebagai korban Paskah dan selain itu tiga ratus ekor lembu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[10:1]  1 Full Life : PECAHNYA KERAJAAN ITU.

Nas : 2Taw 10:1

Pasal ini menandakan saat ketika kerajaan Israel terbelah dua menjadi dua kerajaan (ayat 2Taw 10:15-19;

lihat cat. --> 1Raj 12:20;

lihat cat. --> 1Raj 12:24).

[atau ref. 1Raj 12:20,24]

Kerajaan utara disebut Israel, kerajaan selatan Yehuda. Aliran utama sejarah Ibrani sepanjang kitab ini selalu dipandang sebagai kerajaan selatan Yehuda. Penulis sedikit sekali membahas kerajaan utara, tetapi memusatkan perhatian kepada kerajaan selatan karena tiga alasan:

  1. (1) Rakyat Yehuda merupakan sebagian besar orang Yahudi pasca-pembuangan yang kembali ke Palestina dan untuknya Tawarikh ditulis;
  2. (2) Yehuda tetap merupakan pusat penyembahan Tuhan Allah; dan
  3. (3) raja-raja Yehuda menjadi keturunan Daud dan dengan demikian bagian dari janji perjanjian.

[35:1]  2 Full Life : YOSIA MERAYAKAN PASKAH.

Nas : 2Taw 35:1

Lihat art. PASKAH.

[7:12]  3 Full Life : TUHAN MENAMPAKKAN DIRI KEPADA SALOMO.

Nas : 2Taw 7:12

Lihat cat. --> 1Raj 9:3.

[atau ref. 1Raj 9:3]

[5:1]  4 Full Life : RUMAH TUHAN.

Nas : 2Taw 5:1

PL memberikan banyak perhatian kepada Bait Suci karena pentingnya dalam memelihara iman Israel yang sejati dan persekutuan mereka dengan Allah. Lihat

lihat cat. --> Kel 25:9

[atau ref. Kel 25:9]

mengenai pentingnya Kemah Suci dan penafsiran tipologisnya bagi perjanjian yang baru; juga

lihat art. BAIT SUCI.

[32:21]  5 Full Life : LALU TUHAN MENGIRIM MALAIKAT.

Nas : 2Taw 32:21

Lihat cat. --> 2Raj 19:35.

[atau ref. 2Raj 19:35]

[34:30]  6 Full Life : IA MEMBACAKAN SEGALA PERKATAAN DARI KITAB.

Nas : 2Taw 34:30

Setiap kebangunan rohani yang dicatat PL muncul dari suatu proklamasi dari dan komitmen kepada firman Allah yang diperbaharui.

  1. 1) Yosia membaca "perkataan dari kitab perjanjian" di hadapan rakyatnya dan mereka kembali kepada Tuhan (ayat 2Taw 34:30-33).
  2. 2) Sebelumnya, Yosafat dan orang Lewi "memberikan pelajaran di Yehuda dengan membawa kitab Taurat Tuhan" (2Taw 17:9).
  3. 3) Kemudian, Ezra membacakan hukum Allah selama enam jam sehari selama tujuh hari (Neh 8:4,19) dan menerangkannya sedemikian rupa "sehingga pembacaan dimengerti" oleh umat itu (Neh 8:9). Semua kebangunan rohani sejati yang bertahan lama disertai dengan mengembalikan Firman Allah ke tempatnya yang layak penuh kekuasaan dan kehormatan. Salah satu bukti yang pasti bahwa suatu kebangunan rohani sedang mulai di kalangan umat Allah ialah kerinduan yang besar untuk mendengar, mempelajari, dan menaati Firman Tuhan (lih. Kis 2:42).



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA