2 Tawarikh 32:20-21
KonteksYerusalem luput dari tangan Sanherib
32:20 Tetapi oleh karena itu raja Hizkia dan nabi Yesaya bin Amos berdoa v dan berseru 1 kepada sorga.
32:21 Lalu TUHAN mengirim malaikat 2 w yang melenyapkan semua pahlawan yang gagah perkasa, pemuka dan panglima yang ada di perkemahan raja Asyur, sehingga ia kemalu-maluan kembali ke negerinya. Kemudian ia ditewaskan dengan pedang x oleh anak-anak kandungnya sendiri ketika ia memasuki rumah allahnya.


[32:20] 1 Full Life : BERDOA DAN BERSERU.
Nas : 2Taw 32:20
Lih. 2Raj 19:1-34 dan Yes 37:1-35 mengenai doa Hizkia
(lihat cat. --> 2Raj 19:15;
lihat cat. --> 2Raj 19:19).
[atau ref. 2Raj 19:15,19]
[32:21] 2 Full Life : LALU TUHAN MENGIRIM MALAIKAT.
Nas : 2Taw 32:21
Lihat cat. --> 2Raj 19:35.
[atau ref. 2Raj 19:35]