TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Amos 5:18

Konteks
Hari TUHAN
5:18 Celakalah mereka yang menginginkan hari TUHAN 1 ! c  Apakah gunanya hari TUHAN d  itu bagimu? Hari itu kegelapan, e  bukan terang! f 

Amos 8:9

Konteks
Gerhana matahari dan ratapan
8:9 "Pada hari itu akan terjadi," demikianlah firman Tuhan ALLAH, "Aku akan membuat matahari terbenam di siang hari dan membuat bumi gelap pada hari cerah. x 

Amos 5:8

Konteks
5:8 Dia yang telah membuat bintang kartika dan bintang belantik, y  yang mengubah kekelaman menjadi pagi z  dan yang membuat siang gelap seperti malam; a  Dia yang memanggil air laut dan mencurahkannya ke atas permukaan bumi--TUHAN itulah nama-Nya. b 

Amos 5:20

Konteks
5:20 Bukankah hari TUHAN itu kegelapan i  dan bukan terang, kelam kabut dan tidak bercahaya? j 

Amos 4:13

Konteks
4:13 Sebab sesungguhnya, Dia yang membentuk gunung-gunung c  dan menciptakan angin, d  yang memberitahukan kepada manusia apa yang dipikirkan-Nya, e  yang membuat fajar dan kegelapan dan yang berjejak di atas bukit-bukit bumi f --TUHAN, Allah semesta alam, itulah nama-Nya. g 

Amos 5:19

Konteks
5:19 Seperti seseorang yang lari terhadap singa, seekor beruang g  mendatangi dia, dan ketika ia sampai ke rumah, bertopang dengan tangannya ke dinding, seekor ular memagut dia! h 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:18]  1 Full Life : HARI TUHAN.

Nas : Am 5:18

Bangsa Israel yakin bahwa "hari Tuhan" adalah hari ketika Allah akan menghukum semua musuh mereka dan mereka sendiri akan dimuliakan. Amos mengejutkan mereka dengan menegaskan bahwa ketika hari itu tiba, itu akan berarti hukuman bagi bangsa Israel yang berdosa

(lihat cat. --> Yoel 1:15).

[atau ref. Yoel 1:15]



TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA