TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Amos 5:6

Konteks
5:6 Carilah q  TUHAN, maka kamu akan hidup, r  supaya jangan Ia memasuki keturunan Yusuf bagaikan api, s  yang memakannya habis dengan tidak ada yang memadamkan t  bagi Betel. u 

Amos 6:10

Konteks
6:10 Dan jika pamannya, pembakar mayat b  itu, yang datang mengangkat dan mengeluarkan mayat itu dari rumah itu, bertanya kepada orang yang ada di bagian belakang rumah: "Adakah lagi orang bersama-sama engkau?" dan dijawab: "Tidak ada," ia akan berkata: "Diam 1 ! c " Sebab tidaklah patut menyebut-nyebut nama TUHAN!

Amos 3:6

Konteks
3:6 Adakah sangkakala r  ditiup di suatu kota, dan orang-orang tidak gemetar? Adakah terjadi malapetaka s  di suatu kota, dan TUHAN tidak melakukannya? t 

Amos 5:22

Konteks
5:22 Sungguh, apabila kamu mempersembahkan kepada-Ku korban-korban bakaran n  dan korban-korban sajianmu, Aku tidak suka, o  p  dan korban keselamatanmu berupa ternak yang tambun, Aku tidak mau pandang. q  r 

Amos 3:5

Konteks
3:5 Jatuhkah seekor burung ke dalam perangkap di tanah, apabila tidak ada jerat terhadapnya? Membingkaskah perangkap dari tanah, jika tidak ditangkapnya sesuatu?

Amos 3:3

Konteks
3:3 Berjalankah dua orang bersama-sama 2 , jika mereka belum berjanji?

Amos 6:9

Konteks
6:9 Dan jika masih tinggal sepuluh a  orang dalam satu rumah, mereka akan mati.

Amos 3:4

Konteks
3:4 Mengaumkah o  seekor singa di hutan, apabila tidak mendapat mangsa? p  Bersuarakah singa muda dari sarangnya, jika belum menangkap q  apa-apa?

Amos 9:3-4

Konteks
9:3 Sekalipun mereka bersembunyi di puncak gunung Karmel, u  Aku akan mengusut dan mengambil mereka v  dari sana; sekalipun mereka menyembunyikan diri terhadap mata-Ku di dasar laut, w  Aku akan memerintahkan ular x  untuk memagut mereka y  z  di sana. 9:4 Sekalipun mereka berjalan di depan musuhnya sebagai orang tawanan, Aku akan memerintahkan pedang a  untuk membunuh mereka di sana. Aku akan mengarahkan mata-Ku kepada mereka untuk kecelakaan b  dan bukan untuk keberuntungan c  d  mereka."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[6:10]  1 Full Life : DIAM!

Nas : Am 6:10

Ketika hari Tuhan tiba, tempat bencana itu akan penuh dengan takut akan Allah. Orang bahkan tidak berani menyebut nama-Nya, jangan sampai itu akan mendatangkan lebih banyak kebinasaan dan kematian atas mereka.

[3:3]  2 Full Life : BERJALANKAH DUA ORANG BERSAMA-SAMA.

Nas : Am 3:3

Persekutuan sejati tidak dapat terjalin di antara dua orang kecuali mereka setuju akan kebenaran-kebenaran pokok; demikian, kita tidak mungkin bersekutu sungguh-sungguh dengan Allah kecuali kita menerima Firman-Nya dan menyetujuinya. Mustahil menyebut diri orang percaya dan pada saat yang sama tidak mempercayai Firman Allah.



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA