Ayub 21:21-23
Konteks21:21 Karena peduli apa ia dengan keluarganya sesudah ia mati, h bila telah habis i jumlah bulannya? j 21:22 Masakan kepada Allah k diajarkan orang pengetahuan, kepada Dia yang mengadili mereka yang di tempat tinggi? l 21:23 Yang seorang mati dengan masih penuh tenaga, m dengan sangat tenang dan sentosa; n
Ayub 21:31-34
Konteks21:31 Siapa yang akan langsung menggugat kelakuannya, dan mengganjar perbuatannya? z 21:32 Dialah yang dibawa ke kuburan, a dan jiratnya dirawat orang. 21:33 Dengan nyaman ia ditutupi oleh gumpalan-gumpalan tanah di lembah; b setiap orang mengikuti dia, dan yang mendahului dia c tidak terbilang banyaknya. 21:34 Alangkah hampanya penghiburanmu bagiku! d Semua jawabanmu hanyalah tipu daya belaka! e "