TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ayub 4:14

Konteks
4:14 Aku terkejut dan gentar, p  sehingga tulang-tulangku gemetar. q 

Ayub 23:16

Konteks
23:16 Allah telah membuat aku putus asa, x  Yang Mahakuasa y  telah membuat hatiku gemetar; z 

Ayub 13:25

Konteks
13:25 Apakah Engkau hendak menggentarkan l  daun m  yang ditiupkan angin, dan mengejar n  jerami o  yang kering?

Ayub 15:21

Konteks
15:21 Bunyi yang dahsyat sampai ke telinganya, c  pada masa damai ia didatangi d  perusak.

Ayub 21:6

Konteks
21:6 Kalau aku memikirkannya, aku menjadi takut, e  dan gemetarlah tubuhku. f 

Ayub 24:17

Konteks
24:17 karena kegelapan adalah pagi hari bagi mereka sekalian, dan mereka sudah biasa dengan kedahsyatan o  kegelapan. p 

Ayub 41:29

Konteks
41:29 (41-20) Gada dianggapnya jerami a  dan ia menertawakan b  desingan lembing.

Ayub 13:11

Konteks
13:11 Apakah kebesaran-Nya k  tidak akan mengejutkan kamu dan ketakutan kepada-Nya menimpa kamu? l 

Ayub 13:21

Konteks
13:21 jauhkanlah kiranya tangan-Mu d  dari padaku, dan kegentaran e  terhadap Engkau janganlah menimpa aku!

Ayub 23:15

Konteks
23:15 Itulah sebabnya hatiku gemetar menghadapi Dia, v  kalau semuanya itu kubayangkan, maka aku ketakutan terhadap Dia. w 

Ayub 41:25

Konteks
41:25 (41-16) Bila ia bangkit, maka semua yang berkuasa menjadi gentar, u  menjadi bingung karena ketakutan. v 

Ayub 40:23

Konteks
40:23 (40-18) Sesungguhnya, biarpun sungai sangat kuat arusnya, s  ia tidak gentar; ia tetap tenang, biarpun sungai Yordan t  meluap melanda mulutnya.

Ayub 6:21

Konteks
6:21 Demikianlah kamu sekarang bagiku, ketika melihat yang dahsyat, takutlah y  kamu.

Ayub 21:9

Konteks
21:9 Rumah-rumah mereka aman, tak ada ketakutan, i  pentung Allah tidak menimpa mereka. j 

Ayub 25:1

Konteks
Pendapat Bildad, bahwa tidak seorangpun benar di hadapan Allah
25:1 Maka Bildad, orang Suah, l  menjawab:

Ayub 33:7

Konteks
33:7 Jadi engkau tak usah ditimpa kegentaran terhadap aku, tekananku terhadap engkau i  tidak akan berat.

Ayub 37:1

Konteks
Kemuliaan Allah di alam semesta
37:1 "Sungguh, oleh karena itu hatiku berdebar-debar g  dan melonjak dari tempatnya.

Ayub 7:13

Konteks
7:13 Apabila aku berpikir: Tempat tidurku akan memberi aku penghiburan, dan tempat pembaringanku akan meringankan keluh kesahku, p 

Ayub 9:34

Konteks
9:34 Biarlah Ia menyingkirkan pentung-Nya dari padaku, l  jangan aku ditimpa kegentaran m  terhadap Dia,

Ayub 18:20

Konteks
18:20 Atas hari ajalnya k  orang-orang di Barat akan tercengang, l  dan orang-orang di Timur akan dihinggapi ketakutan.

Ayub 22:10

Konteks
22:10 Itulah sebabnya engkau z  dikelilingi perangkap, a  dan dikejutkan b  oleh kedahsyatan dengan tiba-tiba.

Ayub 27:20

Konteks
27:20 Kedahsyatan z  mengejar dia seperti air bah, a  pada malam hari b  ia diterbangkan badai;

Ayub 39:22

Konteks
39:22 (39-25) Kedahsyatan ditertawakannya, t  ia tidak pernah kecut hati, dan ia pantang mundur menghadapi pedang.

Ayub 3:5

Konteks
3:5 Biarlah kegelapan dan kekelaman d  menuntut hari itu, awan-gemawan menudunginya, dan gerhana matahari mengejutkannya.

Ayub 4:6

Konteks
4:6 Bukankah takutmu akan Allah yang menjadi sandaranmu, x  dan kesalehan y  hidupmu menjadi pengharapanmu?

Ayub 6:4

Konteks
6:4 Karena anak panah s  dari Yang Mahakuasa t  tertancap pada tubuhku 1 , u  dan racunnya v  diisap w  oleh jiwaku; kedahsyatan x  Allah seperti pasukan melawan aku. y 

Ayub 39:21

Konteks
39:21 (39-24) Ia menggaruk tanah lembah dengan gembira, dengan kekuatan r  ia maju menghadapi senjata. s 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[6:4]  1 Full Life : ANAK PANAH DARI YANG MAHAKUASA TERTANCAP PADA TUBUHKU.

Nas : Ayub 6:4

Ayub sadar bahwa pada hakikatnya penderitaannya itu datang dari Allah, atau setidak-tidaknya dengan izin dan pengetahuan Allah. Kesedihannya yang paling hebat ialah: Allah tampaknya menentang dirinya dan ia tidak mengetahui penyebabnya. Ketika saudara mengalami kesukaran sementara dengan sungguh-sungguh berusaha untuk menyenangkan Allah, jangan menyerah kepada pemikiran bahwa Allah tidak mempedulikan saudara lagi. Mungkin saudara tidak mengetahui mengapa Allah membiarkan hal semacam itu terjadi, tetapi saudara dapat mengetahui (sebagaimana halnya Ayub) bahwa akhirnya Allah sendiri akan memberi kekuatan, ketabahan, dan keteguhan, serta menuntun saudara hingga mencapai kemenangan (bd. Rom 8:35-39; Yak 5:11; 1Pet 5:10).



TIP #24: Gunakan Studi Kamus untuk mempelajari dan menyelidiki segala aspek dari 20,000+ istilah/kata. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA