TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Bilangan 1:44

Konteks
1:44 Itulah jumlah orang-orang yang dicatat oleh Musa dengan Harun v  dan dengan kedua belas pemimpin Israel yang masing-masing mewakili sukunya.

Bilangan 2:32

Konteks
2:32 Itulah pencatatan orang Israel menurut suku-suku q  mereka. Jumlah orang yang dicatat dalam laskar-laskar dengan pasukan-pasukannya ada enam ratus tiga ribu lima ratus lima puluh orang. r 

Bilangan 3:15

Konteks
3:15 "Catatlah q  bani Lewi menurut puak-puak dan kaum-kaum mereka; semua laki-laki yang berumur satu bulan ke atas r  harus kaucatat."

Bilangan 4:37

Konteks
4:37 Itulah orang-orang yang dicatat dari kaum-kaum u  Kehat, semua orang yang melakukan pekerjaan jabatan di Kemah Pertemuan, yakni mereka yang dicatat oleh Musa dan Harun, sesuai dengan titah TUHAN dengan perantaraan Musa.

Bilangan 4:41

Konteks
4:41 Itulah jumlah pencatatan kaum-kaum bani Gerson, semua orang yang melakukan pekerjaan jabatan di Kemah Pertemuan, yakni mereka yang dicatat oleh Musa dan Harun sesuai dengan titah TUHAN.

Bilangan 4:45-46

Konteks
4:45 Itulah jumlah pencatatan kaum-kaum x  bani Merari, yakni mereka yang dicatat oleh Musa dan Harun, sesuai dengan titah TUHAN dengan perantaraan Musa. 4:46 Semua orang Lewi yang dicatat y  oleh Musa dan Harun dengan para pemimpin Israel menurut kaum-kaum yang ada dalam puak-puak mereka,

Bilangan 26:63-64

Konteks
26:63 Itulah orang-orang yang dicatat z  oleh Musa dan imam Eleazar, ketika keduanya mencatat orang-orang Israel di dataran Moab a  di tepi sungai Yordan dekat Yerikho. b  26:64 Di antara mereka tidak ada terdapat seorangpun yang dicatat c  Musa dan imam Harun, d  ketika keduanya mencatat orang Israel di padang gurun Sinai


TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA