TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Bilangan 10:36

Konteks
10:36 Dan apabila tabut itu berhenti, berkatalah ia: "Kembalilah, u  TUHAN, kepada umat Israel v  yang beribu-ribu laksa ini."

Bilangan 13:16

Konteks
13:16 Itulah nama orang-orang yang disuruh Musa untuk mengintai o  negeri itu; dan Musa menamai Hosea bin Nun p  itu Yosua. q 

Bilangan 13:18

Konteks
13:18 dan amat-amatilah bagaimana keadaan negeri itu, apakah bangsa yang mendiaminya kuat atau lemah, apakah mereka sedikit atau banyak;

Bilangan 13:28

Konteks
13:28 Hanya, bangsa yang diam di negeri itu kuat-kuat dan kota-kotanya berkubu dan sangat besar, o  juga keturunan Enak p  telah kami lihat di sana. q 

Bilangan 14:6

Konteks
14:6 Tetapi Yosua bin Nun r  dan Kaleb 1  bin Yefune, yang termasuk orang-orang yang telah mengintai negeri itu, mengoyakkan pakaiannya, s 

Bilangan 14:25

Konteks
14:25 Orang Amalek k  dan orang Kanaan l  diam di lembah. Sebab itu berpalinglah m  besok dan berangkatlah ke padang gurun, ke arah Laut Teberau. n "

Bilangan 15:32

Konteks
Orang yang melanggar peraturan Sabat
15:32 Ketika orang Israel ada di padang gurun, r  didapati merekalah seorang yang mengumpulkan kayu api pada hari Sabat. s 

Bilangan 18:27

Konteks
18:27 dan persembahan itu akan diperhitungkan n  sebagai persembahan khususmu, sama seperti gandum dari tempat pengirikan o  dan sama seperti hasil dari tempat pemerasan anggur. p 

Bilangan 20:4

Konteks
20:4 Mengapa kamu membawa jemaah TUHAN ke padang gurun x  ini, supaya kami dan ternak kami mati di situ? y 

Bilangan 20:18

Konteks
20:18 Tetapi orang Edom c  berkata kepada mereka: "Tidak boleh kamu melalui daerah kami, nanti kami keluar menjumpai kamu dengan pedang! d "

Bilangan 21:11

Konteks
21:11 Berangkatlah mereka dari Obot, lalu berkemah dekat reruntuhan di Abarim, di padang gurun yang di sebelah timur Moab. y 

Bilangan 21:14

Konteks
21:14 Itulah sebabnya dikatakan dalam kitab peperangan c  TUHAN: "Waheb di Sufa dan lembah-lembah ke sungai Arnon,

Bilangan 21:20

Konteks
21:20 dari Bamot ke lembah yang di daerah Moab, dekat puncak gunung Pisga g  yang menghadap Padang Belantara.

Bilangan 21:26

Konteks
21:26 Sebab Hesybon ialah kota kediaman Sihon, v  raja orang Amori; w  raja ini tadinya berperang melawan raja Moab x  yang lalu, dan merebut dari tangannya seluruh negerinya sampai ke sungai Arnon. y 

Bilangan 21:28

Konteks
21:28 Sebab api keluar dari Hesybon, nyala dari kota kediaman Sihon, z  yang memakan habis a  Ar-Moab, b  yang berkuasa atas bukit-bukit c  di sepanjang sungai Arnon.

Bilangan 22:13

Konteks
22:13 Bangunlah Bileam pada waktu pagi, lalu berkata kepada pemuka-pemuka Balak: "Pulanglah ke negerimu, sebab TUHAN tidak mengizinkan aku pergi bersama-sama dengan kamu."

Bilangan 32:39

Konteks
32:39 Bani Makhir b  bin Manasye pergi ke Gilead; c  mereka merebutnya dan menghalaukan orang Amori d  yang ada di sana.

Bilangan 33:1

Konteks
Tempat-tempat persinggahan orang Israel di padang gurun
33:1 Inilah tempat-tempat persinggahan k  orang Israel, setelah mereka keluar dari tanah Mesir, l  pasukan demi pasukan, di bawah pimpinan Musa dan Harun; m 

Bilangan 34:16

Konteks
34:16 TUHAN berfirman kepada Musa:

Bilangan 36:12

Konteks
36:12 mereka kawin dengan laki-laki dari kaum-kaum bani Manasye bin Yusuf, sehingga milik pusaka mereka tetap tinggal pada suku t  kaum ayahnya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[14:6]  1 Full Life : YOSUA ... KALEB.

Nas : Bil 14:6

Yosua dan Kaleb menentang pendapat mayoritas mata-mata itu (Bil 13:25-33). Dengan melandaskan laporan mereka pada komitmen yang kokoh kepada Allah dan keyakinan penuh kepada janji-janji-Nya untuk Israel, mereka menolak untuk menerima keputusan sebagian besar umat Allah -- bahkan dengan risiko nyawa mereka sendiri (ayat Bil 14:6-10). Peristiwa kritis ini dalam perjalanan Israel di padang gurun mengajarkan kepada kita bahwa pendapat mayoritas, bahkan pendapat orang gereja, tidak senantiasa benar. Orang percaya yang setia harus bersedia berpihak pada firman Allah bahkan ketika kelompok mayoritas menentang

(lihat cat. --> 2Tim 1:15).

[atau ref. 2Tim 1:15]



TIP #35: Beritahu teman untuk menjadi rekan pelayanan dengan gunakan Alkitab SABDA™ di situs Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA