TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Bilangan 17:13

Konteks
17:13 Siapapun juga yang mendekat ke Kemah Suci TUHAN, niscayalah ia akan mati. g  Haruskah kami habis binasa?"

Bilangan 8:13

Konteks
8:13 Maka haruslah engkau menghadapkan orang Lewi kepada Harun dengan anak-anaknya dan mengunjukkan mereka sebagai persembahan unjukan g  bagi TUHAN.

Bilangan 19:5

Konteks
19:5 Sesudah itu haruslah lembu itu dibakar habis di depan mata imam; kulitnya, dagingnya dan darahnya haruslah dibakar habis bersama-sama dengan kotorannya. c 

Bilangan 24:8

Konteks
24:8 Allah, yang membawa mereka keluar dari Mesir, adalah bagi mereka seperti tanduk kekuatan lembu hutan. Bangsa-bangsa yang menjadi lawannya akan ditelannya habis, dan tulang-tulang mereka akan dihancurkannya x  dan akan ditembaknya y  tembus dengan panah-panahnya.

Bilangan 11:6

Konteks
11:6 Tetapi sekarang kita kurus kering, tidak ada sesuatu apapun, kecuali manna 1  i  ini saja yang kita lihat."

Bilangan 21:3

Konteks
21:3 TUHAN mendengarkan permintaan orang Israel, lalu menyerahkan orang Kanaan c  itu; kemudian orang-orang itu dan kota-kotanya ditumpas sampai binasa 2 . d  Itulah sebabnya tempat itu dinamai Horma. e 

Bilangan 32:13

Konteks
32:13 Sebab itu bangkitlah murka TUHAN kepada orang Israel, g  sehingga Ia membuat mereka mengembara di padang gurun empat puluh tahun lamanya, sampai habis mati h  segenap angkatan yang telah berbuat jahat di mata TUHAN.

Bilangan 16:35

Konteks
16:35 Lagi keluarlah api, berasal dari pada TUHAN, s  lalu memakan habis t  kedua ratus lima puluh orang yang mempersembahkan ukupan itu.

Bilangan 19:8

Konteks
19:8 Orang yang membakar habis lembu itu haruslah mencuci pakaiannya dengan air dan membasuh tubuhnya dengan air, dan ia najis sampai matahari terbenam.

Bilangan 21:28

Konteks
21:28 Sebab api keluar dari Hesybon, nyala dari kota kediaman Sihon, z  yang memakan habis a  Ar-Moab, b  yang berkuasa atas bukit-bukit c  di sepanjang sungai Arnon.

Bilangan 22:4

Konteks
22:4 Lalu berkatalah orang Moab x  kepada para tua-tua Midian: y  "Tentu saja laskar besar itu akan membabat habis segala z  sesuatu yang di sekeliling kita, seperti lembu membabat habis tumbuh-tumbuhan hijau di padang. a " Adapun pada waktu itu Balak bin Zipor menjadi raja Moab.

Bilangan 31:10

Konteks
31:10 dan segala kota kediaman serta segala tempat perkemahan s  mereka dibakar. t 

Bilangan 19:17

Konteks
19:17 Bagi orang yang najis haruslah diambil sedikit abu b  dari korban penghapus dosa yang dibakar habis, lalu di dalam bejana abu itu dibubuhi air c  mengalir.

Bilangan 21:2

Konteks
21:2 Maka bernazarlah a  orang Israel kepada TUHAN, katanya: "Jika Engkau serahkan bangsa ini sama sekali ke dalam tangan kami, kami akan menumpas kota-kota mereka sampai binasa. b "

Bilangan 14:15

Konteks
14:15 Jadi jikalau Engkau membunuh bangsa ini sampai habis, maka bangsa-bangsa yang mendengar kabar tentang Engkau itu nanti berkata:

Bilangan 19:6

Konteks
19:6 Dan imam haruslah mengambil kayu aras, hisop d  dan kain kirmizi e  dan melemparkannya ke tengah-tengah api yang membakar habis lembu itu.

Bilangan 22:29

Konteks
22:29 Jawab Bileam kepada keledai itu: "Karena engkau mempermain-mainkan aku; seandainya ada pedang di tanganku, tentulah engkau kubunuh sekarang. y "

Bilangan 5:26

Konteks
5:26 Sesudah itu haruslah imam mengambil segenggam dari korban sajian itu sebagai bagian i  ingat-ingatannya dan membakarnya di atas mezbah, kemudian memberi perempuan itu minum air itu.

Bilangan 11:33

Konteks
11:33 Selagi daging itu ada di mulut b  mereka, sebelum dikunyah, maka bangkitlah murka c  TUHAN terhadap bangsa itu dan TUHAN memukul bangsa itu dengan suatu tulah d  yang sangat besar.

Bilangan 14:33

Konteks
14:33 dan anak-anakmu akan mengembara sebagai penggembala di padang gurun empat puluh tahun a  lamanya dan akan menanggung akibat ketidaksetiaan, sampai bangkai-bangkaimu habis di padang gurun.

Bilangan 14:35

Konteks
14:35 Aku, TUHAN, yang berkata demikian. Sesungguhnya Aku akan melakukan semuanya itu d  kepada segenap umat yang jahat ini yang telah bersepakat melawan Aku. Di padang gurun ini mereka akan habis dan di sinilah mereka akan mati. e "

Bilangan 21:4

Konteks
Ular tembaga
21:4 Setelah mereka berangkat dari gunung Hor, f  berjalan ke arah Laut Teberau g  untuk mengelilingi tanah Edom, h  maka bangsa itu tidak dapat lagi menahan hati di tengah jalan. i 

Bilangan 25:11

Konteks
25:11 "Pinehas, anak Eleazar, anak imam Harun, telah menyurutkan murka-Ku dari pada orang Israel, e  oleh karena ia begitu giat membela kehormatan-Ku 3  f  di tengah-tengah mereka, sehingga tidaklah Kuhabisi orang Israel dalam cemburu-Ku.

Bilangan 14:9

Konteks
14:9 Hanya, janganlah memberontak x  kepada TUHAN, dan janganlah takut y  kepada bangsa negeri z  itu, sebab mereka akan kita telan habis. Yang melindungi mereka sudah meninggalkan mereka, sedang TUHAN menyertai a  kita; b  janganlah takut kepada mereka. c "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[11:6]  1 Full Life : MANNA.

Nas : Bil 11:6

Lihat cat. --> Kel 16:4.

[atau ref. Kel 16:4]

[21:3]  2 Full Life : DITUMPAS SAMPAI BINASA.

Nas : Bil 21:3

Melalui Israel, Allah menumpas habis orang-orang Kanaan di Negev. Kebinasaan total merupakan tindakan-Nya yang adil atas mereka yang tidak jemu-jemunya berbuat dosa, ketunasusilaan, kekerasan, dan ketidakbenaran. Sebagai Tuhan atas sejarah, Allah berhak untuk menentukan saat yang terbaik untuk membinasakan orang fasik supaya dapat melaksanakan maksud-Nya menebus umat manusia. Dalam PL Allah sering memakai Israel untuk melaksanakan maksud-Nya ini. Di bawah perjanjian yang baru Ia tidak lagi memakai orang percaya untuk membinasakan orang fasik. Akan tetapi, pada akhir zaman ini, Allah sendiri sekali lagi akan menjatuhkan hukuman atas semua orang yang menolak Kristus dan jalan keselamatan-Nya (pasal Wahy 6:1-19:21).

[25:11]  3 Full Life : GIAT MEMBELA KEHORMATAN-KU.

Nas : Bil 25:11

Pinehas bereaksi terhadap kemerosotan moral dan penyembahan berhala umat Allah dengan kemarahan yang kudus (ayat Bil 25:1-8).

  1. 1) Sema-ngatnya yang luar biasa demi kehormatan Allah (ayat Bil 25:13) dan prinsip-Nya dinyatakan dalam kasihnya akan kebenaran dan kebenciannya akan dosa, sebagaimana ditunjukkan oleh Allah. Semangatnya melambangkan semangat Kristus demi kekudusan Allah

    (lihat cat. --> Ibr 1:9).

    [atau ref. Ibr 1:9]

  2. 2) Allah menjanjikan kepada Pinehas "keimaman selama-lamanya" (ayat Bil 25:12-13; bd. 1Taw 6:4 dst.). Bersikap sungguh-sungguh bersemangat bagi Tuhan senantiasa dibalas dengan berkat besar dari Allah.



TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA