TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Bilangan 9:5

Konteks
9:5 Maka mereka merayakan Paskah pada bulan yang pertama, i  pada hari yang keempat belas bulan itu, pada waktu senja, di padang gurun Sinai; j  tepat seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa, k  demikianlah dilakukan orang Israel.

Bilangan 9:7

Konteks
9:7 lalu berkata kepadanya: "Sungguhpun kami najis oleh karena mayat, dengan dasar apakah kami dicegah mempersembahkan persembahan bagi TUHAN di tengah-tengah orang Israel pada waktu yang ditetapkan? o "

Bilangan 14:11

Konteks
14:11 TUHAN berfirman kepada Musa: "Berapa lama lagi bangsa ini menista f  Aku, dan berapa lama lagi mereka tidak mau percaya kepada-Ku 1 , g  sekalipun sudah ada segala tanda mujizat h  yang Kulakukan di tengah-tengah mereka!

Bilangan 14:18

Konteks
14:18 TUHAN itu berpanjangan sabar dan kasih setia-Nya berlimpah-limpah, Ia mengampuni kesalahan dan pelanggaran, t  tetapi sekali-kali tidak membebaskan orang yang bersalah dari hukuman, bahkan Ia membalaskan kesalahan bapa kepada anak-anaknya, kepada keturunan u  yang ketiga dan keempat.

Bilangan 14:35

Konteks
14:35 Aku, TUHAN, yang berkata demikian. Sesungguhnya Aku akan melakukan semuanya itu d  kepada segenap umat yang jahat ini yang telah bersepakat melawan Aku. Di padang gurun ini mereka akan habis dan di sinilah mereka akan mati. e "

Bilangan 15:14

Konteks
15:14 Dan apabila seorang asing d  telah menetap padamu, atau seorang lain yang tinggal di antara kamu atau di antara keturunanmu kelak, e  hendak mempersembahkan f  korban api-apian g  yang baunya menyenangkan bagi TUHAN, maka seperti yang kamu perbuat, demikianlah harus diperbuatnya.

Bilangan 16:9

Konteks
16:9 Belum cukupkah b  bagimu, bahwa kamu dipisahkan oleh Allah Israel dari umat Israel dan diperbolehkan mendekat kepada-Nya, supaya kamu melakukan pekerjaan pada Kemah Suci TUHAN dan bertugas bagi umat itu untuk melayani mereka, c 

Bilangan 26:9

Konteks
26:9 dan anak-anak Eliab g  ialah Nemuel, Datan dan Abiram. Datan dan Abiram, orang-orang yang dipilih oleh umat h  itu, ialah orang-orang yang telah membantah Musa dan Harun dalam kumpulan Korah, ketika mereka membantah TUHAN, i 

Bilangan 26:65

Konteks
26:65 sebab TUHAN telah berfirman tentang mereka: "Pastilah mereka mati di padang gurun. e " Dari mereka itu tidak ada seorangpun yang masih tinggal hidup selain dari Kaleb f  bin Yefune dan Yosua bin Nun. g 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[14:11]  1 Full Life : TIDAK MAU PERCAYA KEPADA-KU.

Nas : Bil 14:11

Inti pemberontakan Israel ialah ketidakpercayaan yang tumbuh dari kegagalan mereka untuk mengingat kesetiaan Allah pada waktu lalu, mempercayainya sebagai Tuhan dan mempercayai firman-Nya. Menurut cara berpikir mereka, mereka tidak bisa lagi bersandar kepada Tuhan dalam segala keadaan.

  1. 1) Percaya kepada Allah artinya menerima segala sesuatu yang dikatakan oleh-Nya sebagai benar dan bertindak sesuai dengannya, menambatkan hidup kita pada janji-janji-Nya, dan hidup menurut jalan-Nya, serta mengasihi Dia dengan segenap hati dan jiwa kita (Ul 10:12;

    lihat art. IMAN DAN KASIH KARUNIA).

  2. 2) Adanya iman membuat kita diterima oleh Allah dan diperhitungkan benar di hadapan-Nya

    (lihat cat. --> Kej 15:6);

    [atau ref. Kej 15:6]

    ketiadaan iman menghukum kita (Yoh 3:36).



TIP #34: Tip apa yang ingin Anda lihat di sini? Beritahu kami dengan klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA