TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Daniel 2:6

Konteks
2:6 tetapi jika kamu dapat memberitahukan mimpi itu dengan maknanya, maka kamu akan menerima hadiah, pemberian-pemberian dan kehormatan w  yang besar dari padaku. Oleh sebab itu beritahukanlah kepadaku mimpi itu dengan maknanya!"

Daniel 4:36

Konteks
4:36 Pada waktu akal budiku kembali kepadaku, kembalilah juga kepadaku kebesaran dan kemuliaanku untuk kemasyhuran kerajaanku. u  Para menteriku dan para pembesarku menjemput aku lagi; aku dikembalikan kepada kerajaanku, bahkan kemuliaan yang lebih besar dari dahulu diberikan kepadaku.

Daniel 6:2

Konteks
6:2 (6-3) membawahi mereka diangkat pula tiga pejabat tinggi, dan Daniel t  adalah salah satu dari ketiga orang itu; kepada merekalah para wakil-wakil raja harus memberi pertanggungan jawab, u  supaya raja jangan dirugikan.

Daniel 6:16

Konteks
6:16 (6-17) Sesudah itu raja memberi perintah, lalu diambillah Daniel dan dilemparkan ke dalam gua singa. l  Berbicaralah raja kepada Daniel: "Allahmu yang kausembah dengan tekun, Dialah kiranya yang melepaskan m  engkau!"

Daniel 6:23

Konteks
6:23 (6-24) Lalu sangat sukacitalah raja dan ia memberi perintah, supaya Daniel ditarik dari dalam gua itu. Maka ditariklah Daniel dari dalam gua itu, dan tidak terdapat luka v  apa-apa padanya, karena ia percaya w  kepada Allahnya 1 .

Daniel 7:4

Konteks
7:4 Yang pertama rupanya seperti seekor singa, t  dan mempunyai sayap burung rajawali; u  aku terus melihatnya sampai sayapnya tercabut dan ia terangkat dari tanah dan ditegakkan pada dua kaki seperti manusia, dan kepadanya diberikan hati manusia.

Daniel 7:14

Konteks
7:14 Lalu diberikan kepadanya kekuasaan s  dan kemuliaan dan kekuasaan sebagai raja, maka orang-orang dari segala bangsa, suku bangsa dan bahasa mengabdi kepadanya. t  Kekuasaannya ialah kekuasaan yang kekal, yang tidak akan lenyap, dan kerajaannya ialah kerajaan u  yang tidak akan musnah. v 

Daniel 7:27

Konteks
7:27 Maka pemerintahan, kekuasaan dan kebesaran dari kerajaan-kerajaan m  di bawah semesta langit akan diberikan kepada orang-orang kudus, n  umat Yang Mahatinggi: o  pemerintahan mereka adalah pemerintahan yang kekal, p  dan segala kekuasaan akan mengabdi q  dan patuh kepada mereka.

Daniel 10:1

Konteks
Penglihatan Daniel di tepi sungai Tigris
10:1 Pada tahun ketiga pemerintahan Koresh, p  raja orang Persia, suatu firman dinyatakan kepada Daniel yang diberi nama Beltsazar; q  firman itu benar r  dan mengenai kesusahan yang besar. Maka dicamkannyalah firman itu dan diperhatikannyalah penglihatan itu.

Daniel 10:19

Konteks
10:19 dan berkata: "Hai engkau yang dikasihi, d  janganlah takut, sejahteralah e  engkau, jadilah kuat, f  ya, jadilah kuat!" Sementara ia berbicara dengan aku, aku merasa kuat lagi dan berkata: "Berbicaralah kiranya tuanku, sebab engkau telah memberikan aku kekuatan. g "

Daniel 11:17

Konteks
11:17 Kemudian ia akan berusaha untuk menguasai seluruh kerajaan orang yang lain itu: ia akan mengadakan persetujuan dengan dia, dan seorang puterinya diberikannya kepadanya untuk menghancurkan kerajaan itu, tetapi maksudnya itu tidak akan berhasil z  dan tidak akan menguntungkannya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[6:23]  1 Full Life : KARENA IA PERCAYA KEPADA ALLAHNYA.

Nas : Dan 6:24

Sekalipun raja berusaha untuk membesarkan hati Daniel untuk mengandalkan Allahnya (ayat Dan 6:17), suaranya pada keesokan hari tidak menunjukkan harapannya bahwa Daniel telah dilepaskan (ayat Dan 6:21); tetapi malaikat Allah telah menutup mulut singa-singa itu terhadap nabi yang setia, karena itu dia dalam keadaan sehat walafiat. Kelepasan ini mendorong Darius untuk bersaksi tentang kuasa Allah yang lebih besar daripada kuasa singa (ayat Dan 6:27-28). Perhatikan juga bahwa nama Daniel, "Allah adalah Hakimku," terbukti benar dalam pengalamannya sendiri. Ia dibenarkan oleh Tuhan dan dinyatakan benar berhubung dengan halnya memilih kemurnian hukum Allah (pasal Dan 1:1-21) dan kesetiaannya dalam doa (pasal Dan 6:1-28).



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA