TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 28:22

Konteks
28:22 TUHAN akan menghajar engkau dengan batuk kering, t  demam, demam kepialu, sakit radang, kekeringan, u  hama dan penyakit gandum; v  semuanya itu akan memburu w  engkau sampai engkau binasa. x 

Ulangan 28:1

Konteks
Berkat
28:1 "Jika engkau baik-baik mendengarkan suara TUHAN, Allahmu, dan melakukan j  dengan setia segala perintah-Nya k  yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, maka TUHAN, Allahmu, akan mengangkat engkau di atas segala bangsa di bumi. l 

Kisah Para Rasul 17:1-2

Konteks
Keributan di Tesalonika
17:1 Paulus dan Silas mengambil jalan melalui Amfipolis dan Apolonia dan tiba di Tesalonika. a  Di situ ada sebuah rumah ibadat orang Yahudi. 17:2 Seperti biasa Paulus masuk ke rumah ibadat itu. b  Tiga hari Sabat c  berturut-turut ia membicarakan dengan mereka bagian-bagian dari Kitab Suci. d 

Kisah Para Rasul 8:1

Konteks
8:1 Saulus m  juga setuju, bahwa Stefanus mati dibunuh.
Penganiayaan terhadap jemaat di Yerusalem
(8-1b) Pada waktu itu mulailah penganiayaan yang hebat 1  terhadap jemaat di Yerusalem. Mereka semua, kecuali rasul-rasul, tersebar n  ke seluruh daerah Yudea dan Samaria. o 

Ayub 34:29

Konteks
34:29 --Kalau Dia berdiam diri, t  siapa akan menjatuhkan hukuman? u  Kalau Dia menyembunyikan wajah-Nya, v  siapa akan melihat Dia, baik itu sesuatu bangsa w  atau orang seorang? --,

Ratapan 1:21

Konteks
1:21 Dengarlah bagaimana keluh kesahku, r  sedang tiada penghibur bagiku; s  seteru-seteruku mendengar tentang kecelakaanku, mereka gembira t  karena Engkau yang mendatangkannya! Datanglah kiranya hari u  yang telah Engkau umumkan itu, dan biarlah mereka menjadi seperti aku!

Amos 5:8

Konteks
5:8 Dia yang telah membuat bintang kartika dan bintang belantik, y  yang mengubah kekelaman menjadi pagi z  dan yang membuat siang gelap seperti malam; a  Dia yang memanggil air laut dan mencurahkannya ke atas permukaan bumi--TUHAN itulah nama-Nya. b 

Amos 7:4

Konteks
Penglihatan kedua: Api
7:4 Inilah yang diperlihatkan Tuhan ALLAH kepadaku: Tampak Tuhan ALLAH memanggil api u  untuk melakukan hukuman. Api itu memakan habis v  samudera raya dan akan memakan habis tanah ladang.

Amos 9:6

Konteks
9:6 yang mendirikan anjung-Nya g  di langit dan mendasarkan kubah-Nya di atas bumi; yang memanggil air laut dan mencurahkannya ke atas permukaan bumi--TUHAN itulah nama-Nya. h 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[8:1]  1 Full Life : MULAILAH PENGANIAYAAN YANG HEBAT.

Nas : Kis 8:1

Saulus tampaknya merupakan pemimpin (ayat Kis 8:1-3; 9:1) penganiayaan besar pertama yang sangat hebat terhadap gereja. Laki-laki dan perempuan dimasukkan ke dalam penjara (ayat Kis 8:3) dan disesah (Kis 22:19); banyak juga dihukum mati (Kis 22:20; 26:10-11). Namun Allah menggunakan penganiayaan ini untuk memulai pekerjaan pekabaran Injil yang besar dari gereja (ayat Kis 8:4).



TIP #06: Pada Tampilan Alkitab, Tampilan Daftar Ayat dan Bacaan Ayat Harian, seret panel kuning untuk menyesuaikan layar Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA