TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Efesus 3:15

Konteks
3:15 yang dari pada-Nya semua turunan yang di dalam sorga dan di atas bumi menerima namanya.

Efesus 5:20

Konteks
5:20 Ucaplah syukur q  senantiasa atas segala sesuatu dalam nama Tuhan kita Yesus Kristus kepada Allah dan Bapa kita

Efesus 1:21

Konteks
1:21 jauh lebih tinggi dari segala pemerintah dan penguasa dan kekuasaan dan kerajaan y  dan tiap-tiap nama z  yang dapat disebut, bukan hanya di dunia ini saja, melainkan juga di dunia yang akan datang. a 

Efesus 5:3

Konteks
5:3 Tetapi percabulan p  dan rupa-rupa kecemaran atau keserakahan q  disebut sajapun jangan di antara kamu, sebagaimana sepatutnya bagi orang-orang kudus.

Efesus 2:11

Konteks
Dipersatukan di dalam Kristus
2:11 Karena itu ingatlah, bahwa dahulu d  kamu--sebagai orang-orang bukan Yahudi menurut daging, yang disebut orang-orang tak bersunat oleh mereka yang menamakan dirinya "sunat", yaitu sunat lahiriah yang dikerjakan oleh tangan manusia, e  --

Efesus 1:16

Konteks
1:16 akupun tidak berhenti mengucap syukur karena kamu. k  Dan aku selalu mengingat kamu dalam doaku 1 , l 

Efesus 4:17

Konteks
Manusia baru
4:17 Sebab itu kukatakan dan kutegaskan ini kepadamu di dalam Tuhan: Jangan hidup lagi f  sama seperti orang-orang yang tidak mengenal Allah dengan pikirannya g  yang sia-sia
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:16]  1 Full Life : DALAM DOAKU.

Nas : Ef 1:16-20

Doa Paulus bagi jemaat Efesus mencerminkan kerinduan Allah yang tertinggi bagi setiap orang percaya dalam Kristus. Dia berdoa agar pekerjaan Roh Kudus dapat lebih meningkat dalam diri mereka (bd. Ef 3:16). Alasan penyaluran Roh Kudus yang ditingkatkan ini ialah supaya orang percaya boleh menerima lebih banyak hikmat, penyataan, dan pengetahuan mengenai maksud penebusan Allah bagi keselamatan saat ini dan pada masa depan (ayat Ef 1:17-18), dan mengalami "kuasa" Roh Kudus di dalam hidup mereka secara lebih berlimpah lagi (ayat Ef 1:19-20).



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA