TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 14:9

Konteks
14:9 Jikalau nabi n  itu membiarkan dirinya tergoda o  dengan mengatakan suatu ucapan--Aku, TUHAN yang menggoda nabi itu--maka Aku akan mengacungkan tangan-Ku melawan dia dan memunahkannya 1  dari tengah-tengah umat-Ku Israel. p 

Yesaya 5:25

Konteks
Bangsa asing sebagai alat murka TUHAN
5:25 Sebab itu bangkitlah murka g  TUHAN terhadap umat-Nya, diacungkan-Nya tangan-Nya terhadap mereka dan dipukul-Nya mereka; gunung-gunung akan gemetar, h  dan mayat-mayat i  mereka akan seperti kotoran j  di tengah jalan. k  Sekalipun semuanya ini terjadi, murka-Nya belum surut, l  dan tangan-Nya masih teracung. m 

Yesaya 9:12

Konteks
9:12 (9-11) Orang Aram l  dari timur, dan orang Filistin m  dari barat, mereka menelan n  Israel dengan mulut yang lebar. Sekalipun semuanya ini terjadi, murka-Nya o  belum surut, dan tangan-Nya masih teracung. p 

Yesaya 9:17

Konteks
9:17 (9-16) Sebab itu Tuhan tidak bersukacita karena teruna-teruna b  mereka, dan tidak sayang c  kepada anak-anak yatim dan janda-janda mereka, sebab sekaliannya mereka murtad d  dan berbuat jahat, e  dan setiap mulut berbicara bebal. f  Sekalipun semuanya ini terjadi, murka-Nya belum surut, dan tangan-Nya masih teracung. g 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[14:9]  1 Full Life : NABI ITU ... MEMUNAHKANNYA.

Nas : Yeh 14:9-10

Allah akan membinasakan setiap nabi yang membiarkan, mendukung atau mendorong penyembahan berhala Israel. Demikian pula, para pendeta dari gereja yang membiarkan anggota jemaat yang tunasusila dan menolak untuk mengecam kefasikan mereka dengan mengucilkannya dari jemaat

(lihat cat. --> Yeh 14:7 sebelumnya)

[atau ref. Yeh 14:7]

akan dinyatakan sama bersalah dengan anggota munafik tersebut.



TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA