TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ezra 5:5

Konteks
5:5 Tetapi mata Allah f  mengamat-amati para tua-tua 1  orang Yahudi, sehingga mereka tidak dipaksa berhenti oleh orang-orang itu sampai ada berita diterima oleh Darius dan kemudian dikirim kembali surat jawaban mengenai hal itu.

Ezra 6:6

Konteks
6:6 "Oleh sebab itu, hai Tatnai, w  bupati daerah seberang sungai Efrat, dan Syetar-Boznai x  serta rekan-rekanmu, para punggawa daerah seberang sungai Efrat, hendaklah kamu menjauhkan diri dari sana.

Ezra 6:18

Konteks
6:18 Mereka juga menempatkan para imam pada golongan-golongannya o  dan orang-orang Lewi pada rombongan-rombongannya p  untuk melakukan ibadah kepada Allah yang diam di Yerusalem, sesuai dengan yang ada tertulis dalam kitab Musa. q 

Ezra 7:14-15

Konteks
7:14 Oleh karena engkau disuruh raja serta ketujuh orang penasihatnya l  untuk mengadakan penyelidikan mengenai Yehuda dan Yerusalem dengan berpedoman kepada hukum Allahmu yang menjadi peganganmu, 7:15 dan untuk membawa perak dan emas, yang diberikan raja serta para penasihatnya sebagai persembahan sukarela m  kepada Allah Israel, yang tempat kediaman-Nya n  di Yerusalem,

Ezra 7:26

Konteks
7:26 Setiap orang, yang tidak melakukan hukum Allahmu dan hukum raja, harus dihukum dengan seksama, baik dengan hukuman mati, maupun dengan pembuangan, dengan hukuman denda atau hukuman penjara. a "

Ezra 8:18

Konteks
8:18 Kemudian karena tangan murah Allah kami o  itu melindungi kami, didatangkanlah oleh mereka kepada kami orang-orang yang berakal budi dari bani Mahli bin Lewi bin Israel, yakni Serebya p  dengan anak-anak dan saudara-saudaranya, delapan belas orang;

Ezra 8:36

Konteks
8:36 Mereka menyampaikan juga surat perintah k  raja kepada wakil-wakil raja dan bupati-bupati daerah sebelah barat sungai Efrat, l  dan orang-orang itu memberi sokongan kepada bangsa kita dan kepada rumah Allah. m 

Ezra 9:4

Konteks
9:4 Lalu berkumpullah kepadaku semua orang yang gemetar y  karena firman Allah Israel, oleh sebab perbuatan tidak setia orang-orang buangan itu, tetapi aku tetap duduk tertegun z  sampai korban petang.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:5]  1 Full Life : MATA ALLAH MENGAMAT-AMATI PARA TUA-TUA.

Nas : Ezr 5:5

Orang yang mengabdikan diri pada maksud dan pekerjaan Allah secara khusus diperhatikan dan dijaga oleh Tuhan. Apabila saudara sedang berusaha untuk memuliakan kerajaan Tuhan kita dan kebenaran-Nya, Ia takkan pernah mengalihkan pandangan-Nya dari saudara (Ayub 36:7; bd. Mat 6:33). Janji ini menjadi milik anda, "Mata Tuhan tertuju kepada orang-orang benar" (Mazm 34:16).



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA